Tumgik
#Resep Masakan
nionnion · 2 years
Text
Musim Hujan? Nih Coba Resep Tahu Tofu Rebus Pedas Dijamin Nagih!
Tumblr media
Resep Tahu Tofu Rebus Pedas – Bulan November hingga akhir tahun masih masuk dalam rangkaian bulan-bulan penghujan. Artinya selama kurun waktu tersebut udara akan cenderung mangalami penurunan suhu, sehinga kita akan merasa dingin.
Apalagi jika intensitas frekuensi turun hujan mengalami peningkatan. Suhu akan menjadi benar-benar dingin. Jika itu terjadi, bunda di rumah harus sudah menyiapkan senjata utama makanan hangat. Memakan makanan yang hangat dan berkuah saat musim penghujan akan membantu tubuh menghangatkan tubuh.
Momen seperti itu juga cukup berharga, karena anak dan keluarga akan betah berlama-lama di rumah. Jangan menunggu lagi bunda, momen itu pasti datang. Sekarang bunda bisa coba belajar membuat tahu tofu rebus pedas. Bahan utamanya terbuat dari tofu atau tahu jepang yang kenyal dan empuk disertai kuah pedas nan hangat. Bisa jadi list favorit makanan keluarga nih. Siapa tahu kalau bunda rajin membuatnya atau menyajikan menu berbeda tiap hari. Anak dan keluarga lain akan betah berlama-lama di rumah.
Yuk langsung saja kita buat resep memasak tahu tofu pedas manis untuk penghangat perut di musim hujan. Simak lengkapnya berikut ini ya.
Bahan-bahan (untuk 2 porsi)
1 bungkus tofu
100g daging ayam giling/cincang
1 butir telur
1 batang daun bawang cincang halus
Bawang putih halus
Bawang bombay cincang
Cara Memasak
Tumblr media
Pertama, siapkan saus
Caranya, panaskan 2 sdm minyak goreng dan 1 sdm minyak wijen pada wajan. Lalu masukkan batang daun bawang yang telah dicincang. Aduk sebentar
Masukkan daging ayam cincang. Masak hingga tampak matang.
Setelah warna ayam berwarna putih dan matang, tuang bawang bombay. Aduk kembali.
Beri 1/2 tsp garam, setengah sdm bawang putih yang sudah ditumbuk halus. Aduk kembali.
Setelah itu, tambahkan 1 setengah sdm bubuk cabai (sebagai pewarna kuah agar merah). Juga 1 sdm kecap dan sedikit lada hitam.
Aduk sebentar, selesai. Sisihkan bumbu saus.
Selanjutnya kita akan membuat kuah tahu tofu rebus pedas. Caranya sebagai berikut:
Tumblr media
Siapkan panci untuk memasak mie atau wajan cekung. Beri 200ml air dan panaskan
Masukkan bumbu saus yang sudah kita buat sebelumnya.
Setelah air mendidih, masukkan tofu yang sudah kita potong-potong sebelumnya. Agar ukurannnya tidak terlalu besar atau kecil.
Lalu pecahkan 1 butir telur di atasnya. Biarkan saja telurnya, tak perlu diaduk agar setengah matang. Namun jika kamu tidak suka, boleh diaduk.
Tambahkan sedikit irisan cabai merah, daun bawang, dan batang daun bawang.
Masak selama 2-3 menit. Lalu angkat
Tumblr media
Jika tahu tofu rebus sudah hangat atau tidak terlalu panas, taburkan bawang goreng renyah di atas telur. Lalu aduk bersama. Taburan bawang merah akan mengalihkan bau amis telur, jadi kamu bisa memakannya dengan nyaman. Rasa dan aroma kuah rebusan tahu tofu juga akan makin sedap.
Jadi jangan lupa untuk selalu menyediakan bawang goreng kemasan botol yang dibeli melalui produsen bawang goreng Nion nion. Karena akan sangat memudahkan setiap kali membuat masakan.
Happy Cooking!
2 notes · View notes
mamiresep · 2 months
Text
Resep Soto Daging
Tumblr media
୭ 🧷 ✧ ˚. ᵎᵎ 🎀
✧ Bahan:
• 500g daging tetelan sapi (potong-potong)
• 1,5 liter air
• 2 lembar daun salam
• 2 batang serai (memarkan)
• 3 lembar daun jeruk
• 4 sdm minyak sayur
✧ Bumbu Halus:
• 5 butir kemiri
• 5 siung bawang putih
• 2 cm kunyit
• 1 cm jahe
• 1 sdt merica butiran
• 1 sdt gula pasir
• 1 sdm garam
✧ Pelengkap:
• 200g tauge (siram air panas, tiriskan)
• 3 sdm daun bawang iris kasar
• 2 sdm daun seledri cincang
• 5 sdm bawang merah goreng
• Sambal rawit (secukupnya)
✧ Cara membuat:
1. Didihkan air secukupnya dalam panci, masukkan daging tetelan. Rebus hingga kaku dan berubah warna, angkat, dan buang air perebusnya.
2. Rebus kembali daging tetelan sapi atau sandung lamur dengan api kecil hingga lunak.
3. Tumis bumbu halus hingga wangi. Masukkan serai, daun salam, dan daun jeruk. Aduk hingga layu.
4. Angkat, masukkan ke dalam kaldu berisi daging. Didihkan kembali dengan api kecil hingga bumbu meresap, lalu angkat.
5. Sajikan soto daging dengan pelengkapnya.
Tips:
• Gunakan daging sapi tetelan dengan campuran lemak untuk kuah bening dan gurih.
• Soto daging berkuah bening harus disajikan dalam keadaan hangat.
• Nikmat juga dengan potongan lontong atau ketupat.
0 notes
netzss · 3 months
Text
Resep Sandwich Rendah Kalori Cocok Dimasak Untuk Segala Situasi
1 note · View note
resepmasakan22 · 5 months
Text
Ternyata gini loh masakan padang yang banyak diminati . . .
1 note · View note
idrecipe · 7 months
Text
KETOPRAK by. @susie.agung
Tumblr media
Bahan:
5 buah tahu, goreng kecoklatan 1 genggam toge 1 keping soun, rendam air hangat, tiriskan Secukupnya bawang goreng untuk taburan Pelengkap Kerupuk kanji Bumbu :
75 gram kacang tanah, goreng 2 siung bawang putih, rebus 4 buah cabe rawit(sesuai selera), rebus 4 sdm kecap manis Bango 1 sdt air asam jawa/cuka Secukupnya garam & gula merah Secukupnya air matang Cara membuat:
Haluskan kacang, cabe & bawang putih, tambahkan garam, gula merah, air, masukkan air asam jawa, aduk rata, tambahkan kecap manis, aduk kembali.
Tata ketupat, tahu, toge & soun diatas piring, siram dengan bumbu kacang, beri kecap manis secukupnya, taburi bawang goreng, sajikan segera dengan pelengkap kerupuk kanji
0 notes
apriliakinasih · 7 months
Text
Sayur Asem Buatan Ibu
Kau tahu, apa yang paling kurindukan saat jauh dari rumah? Adalah masakan ibu.
Pernah suatu waktu, hampir setiap hari ibu masak sayur asem. Jujur, aku bukanlah termasuk penggemar masakan satu ini. Aku lebih suka sayur sop daripada sayur asem. Bagiku, sayur asem rasanya tidak menentu. Maksudku, kadang terasa menyegarkan, kadang terasa aneh juga di lidah. Entahlah. Bukan aku tidak doyan, hanya kurang begitu suka.
Sehari dua hari, aku tidak protes ketika melihat sayur asem terhidang di meja makan kami. Setelah sekian kalinya ibu masak sayur asem lagi dan lagi, aku kemudian bertanya pada ibu. Ada apakah gerangan, kenapa sekarang sering masak sayur asem?
"Soalnya, ibuk tuh inget. Dulu, saat kamu masih kuliah di Jogja, tiap kamu mau pulang ke rumah, atau lagi di kos telepon ibuk, atau pas di kereta sedang perjalanan pulang, kamu selalu bilang 'Buk, nanti kalau aku pulang, tolong masakin sayur asem ya.' Makanya sekarang ibuk suka masak sayur asem ya karena kamu sekarang di rumah." Jawab ibu.
Sebuah alasan yang membuat hati terharu. Tapi sejujurnya, aku sudah lupa dulu pernah berpesan seperti itu ke ibu. Padahal, aku bukan penggemar sayur asem.
Permintaanku itu mungkin terkesan sederhana. Tapi ternyata membekas di ingatan ibu.
Sebagai anak, aku bersyukur punya ibu yang begitu baik padaku. Penuh kasih sayang, dan perhatian.
Saat itu, sudah hampir 10 tahun aku menjadi anak kos terhitung sejak SMA. Ya, sejak SMA aku memang sudah terbiasa jauh dari rumah. Tak ayal, saat aku pulang, kehadiranku di rumah selalu terasa diistimewakan oleh ibuku.
Ibu mana di dunia ini yang tidak senang jika anaknya pulang ke rumah?
Saking lamanya menjadi anak kos, aku sampai lupa bagaimana rasanya masakan ibu. Sebab, selama di kos, hampir setiap hari aku beli makan di luar, jarang sekali masak sendiri.
Setelah lulus kuliah, aku resmi "pensiun" menjadi anak kos. Itu artinya, aku sudah tidak lagi menjadi anak rantau. Aku kemudian menghabiskan hari-hariku di rumah.
Jujur, setelah sekian lama menjadi anak kos dan kemudian kembali ke rumah, rasanya seperti tamu. Asing.
Tapi ada satu hal yang baru kusadari semenjak aku tinggal di rumah:
masakan ibu ternyata jauh lebih enak daripada makanan yang biasa kubeli di luar sana.
Begiku, seenak apapun makanan di luar sana, tetap masakan ibu yang jadi pemenangnya.
(21 Februari 2024 | 22:39 WIB)
1 note · View note
reseprahasia · 7 months
Text
Tumblr media
JENGKOL CRISPY BALADO⁣⁣
by repost 1001resepmasak⁣
Bahan⁣⁣
1/2 kg jengkol tua⁣⁣
Garam, gula pasir, kaldu jamur⁣⁣
⁣⁣
Bumbu balado ulek halus⁣⁣
70 gr cabe merah kriting⁣⁣
50 gr cabe rawit merah⁣⁣
*jumlah cabe bisa di tambah / kurang sesuai selera⁣⁣
3 siung bawang putih kating⁣⁣
⁣⁣
Caranya⁣⁣
- Rendam jengkol semalaman, buang air rendaman, bersihkan dari kulit nya⁣⁣
- Iris tipis jengkol seperti foto slide 2, sy iris manual pake pisau, lalu cuci bersih sampai hilang getahnya, bisa di cuci 3 - 4x, tiriskan lalu lumuri jengkol dengan garam secukupnya⁣⁣
- Goreng jengkol dalam minyak panas, aduk sesekali biar gak saling nempel, lalu kecil kan api, goreng sampai garing⁣⁣
✓sy gorengnya 2x biar bener-bener kriuk, kalau bikin sedikit untuk langsung di makan cukup 1x goreng saja⁣⁣
- Tumis bumbu balado sampai harum dan benar-benar matang, bumbui garam, kaldu jamur dan sedikit gula (optional)⁣⁣
TUNGGU TUMISAN BALADO DINGIN, lalu campurkan dengan jengkol crispy⁣⁣
- Simpan dalam toples kedap udara⁣⁣
.⁣⁣
Selamat mencoba.⁣
0 notes
pugur · 8 months
Text
Resep Masakan Tumis Mentimun Udang Telur 
Masakan Tumis Mentimun Udang Telur Masakan tumis timun udang memiliki rasa yang enak, lezat, dan menggugah selera. Tumis timun udang sangat mudah dan praktis jika kamu aplikasikan untuk menu makan siang istimewa. Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk mengolah masakan tumis timun udang ini terbilang cukup murah. Dijamin anda akan ketagihan jika mengonsumsi tumis timun udang yang segar dan bergizi…
Tumblr media
View On WordPress
0 notes
topoin · 8 months
Text
Resep Masakan Udang Pete Tauco Untuk Makan Siang
Masakan Udang Pete Tauco Ada banyak kreasi masakan yang dapat dibumbui dengan tauco. Salah satunya adalah tumis udang pete tauco. Sajian udang yang ditaruh dalam tumisan bumbu cabe dan pete ini memang memiliki rasa yang sangat menggugah selera. Terlebih lagi, kehadiran rasa gurih yang khas dari tauco menambah kelezatan hidangan ini. Simak Resep Masakan Udang pete tauco di bawah ini. Resep…
Tumblr media
View On WordPress
0 notes
increms · 9 months
Link
Kandungan Gizi Pada Bawang Merah dan Hijau untuk Kesehatan
0 notes
bantennewscoid-blog · 10 months
Text
3 Rekomendasi Resep Masakan Akhir Pekan
SERANG – Saat akhir pekan biasanya cenderung ingin melakukan hal-hal yang simpel dan menghabiskan waktu bersama keluarga. Tiga rekomendasi menu masakan ini cocok untuk mengisi waktu weekend. Berikut adalah resep masakan simpel untuk akhir pekan: 1. Nasi Goreng Sosis  Bahan: – 2 piring nasi putih – 2 sosis sapi ataupun ayam – 2 butir telur – 2 siung bawang putih, cincang halus – 2 lembar daun…
Tumblr media
View On WordPress
0 notes
urfaqurrotaainy · 1 year
Text
Resep Pampoenmoes, Makanan Keren dari Afrika Selatan!
Hai, teman-teman! Ada satu makanan dari Afrika Selatan yang keren nih, namanya "Pampoenmoes" alias pumpkin dish. Biasanya, di restoran-restoran, pumpkin dan bayam jadi hidangan pelengkap yang sering disajikan dengan makanan utama. Selain itu, hampir semua ibu di sana pasti sering banget beli pumpkin buat keluarganya.
Nah, sebenarnya ada banyak cara seru buat mengolah berbagai jenis pumpkin yang ada di sana, seperti butternut squash, herbert squash, "boer" pumpkin, atau red pumpkin, dan masih banyak lagi.
Tapi, perlu diketahui, nggak semua jenis pumpkin ada sepanjang tahun, jadi kita harus pakai yang lagi musim saat kita mau masak. Salah satu cara paling umum dan paling cepat buat masak pumpkin itu adalah dengan merebusnya dalam sedikit air, trus dikasih sedikit garam, dan ada juga yang suka nambahin kayu manis.
Selain itu, ada satu resep lain yang favorit banget dari masa lalu, resep tradisional dari Afrika Selatan, yaitu "pampoenmoes". Kita bisa bikin ini either dengan memanggangnya di oven atau dengan merebusnya dalam sedikit air di panci. Ini nih resepnya, teman-teman:
Bahan-bahan:
8 potong roti putih Mentega Selai aprikot 2 cangkir pumpkin (1 butternut squash biasanya cukup, iris tipis-tipis) Garam Gula Kayu manis
Cara membuatnya:
Pertama-tama, olesi roti dengan mentega di kedua sisinya, trus olesin selai aprikot di sisi roti yang menghadap ke atas.
Letakkan satu lapisan roti dalam wadah kaca tahan panas, dengan selai aprikot menghadap ke atas.
Potong pumpkin dengan tipis-tipis, bumbui sedikit dengan garam, dan taruh di atas roti.
Campurkan gula dan kayu manis, lalu taburkan di atas pumpkin. Ulangi langkah-langkah di atas sampai semua pumpkin dan roti habis digunakan.
Selesaiin dengan lapisan terakhir berupa pumpkin. Jangan lupa tambahkan beberapa potong mentega ekstra di atasnya.
Terakhir, panggang selama sekitar 45 menit hingga satu jam dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya pada suhu 180°C.
Nikmatin pumpkin yang masih hangat dengan sayuran atau mungkin dengan hidangan ayam yang lezat, atau mungkin dengan pie? Ini adalah hidangan yang asyik banget buat dicoba, teman-teman! Resepnya juga simpel, jadi jangan ragu buat mencobanya dan lihat apa yang terjadi!
0 notes
kiemasgns · 1 year
Text
Tumblr media
MARTABAK MANIS SEMANIS DIRIKU Bahan Utama - Tepung pro sedang 300gr - Gula 3 sdm - Garam 1 sdt - Susu bubuk 1 sachet - Telur 1 butir - Air 250 ml
Bahan Pelengkap - Air 4 sdm - Soda kue 1 sdt - Baking powder 1 sdt Langkah-langkah dalam membuat - Siapkan wadah untuk mencampurkan semua adonan utama, jika semua sudah tercampur rata diamkan selama 30 menit - Selanjutnya larutkan soda kue dan baking powder campurkan kedalam adonan utama yang tadi sudah di rest selama 30 menit, ratakan - Kemudian panaskan pan, tuang adonan hingga menutupi bagian dalam pan lakukan dengan memutar pegangannya lalu tutup - Sembari di cek, jika adonan sudah berlubang kita bisa tambahkan gula di atasnya disusul butter sesuai selera, tutup kembali dan tunggu hingga matang - Jika sudah matang beri topping sesuai selera kalian, kalo aku pake Nutella, Slice Chesee dan Choco Chips Udah jadi sesimple itu, silahkan di coba
0 notes
idrecipe · 7 months
Text
Ketoprak from @janicaturini
Tumblr media
Ketoprak
Bahan: Ketupat/ lontong Tahu goreng Tauge seduh dengan air panas Bihun seduh dgn air panas Kecap Kerupuk Bawang goreng
Bumbu kacang (untuk satu porsi) : 3-4sdm kacang tanah goreng yg dihaluskan ½ bawang putih Cabe rawit sesuai selera 1sdm gula merah sisir Garam secukupnya Air secukupnya
Caranya:
Haluskan bawang putih, cabe, gula merah dan garam, masukkan kacang dan air sedikit demi sedikit, aduk rata. - Masukkan bumbu di piring, kemudian susun potongan lontong, tahu, tauge dan bihun atas bumbu tadi, tuang kecap manis dan taburi dgn bawng goreng. - Sajikan dengan kerupuk.
0 notes
nionnion · 2 years
Text
Cara Membuat Ayam Crispy Ala Kfc Chicken
Tumblr media
Nion nion – Pernah penasaran ngga sih kok bisa chicken atau ayam tepuung buatan merek-merek ternama hasilnya sangat crispy dan enak. Kira-kira bumbu apa yang digunakan? Kok bisa renyah tahan lama.
Ternyata semua itu ada tips dan triknya loh. Mulai dari bumbu yang sangat berbeda dari yang kita gunakan sehari-hari saat mengolah ayam. Ada juga trik cara menggoreng ayamnya kenapa bisa serenyah itu. Penasaran cara membuat ayam crispy ala kcf chicken atau khas toko-toko ternama. Berikut resep masakannya untuk kamu.
Bahan yang diperlukan:
Daging ayam (bagian dada jika ada)
Tepung terigu dan tepung maizena
1 buah telur
Bawang goreng, saus atau sambal kecap (opsional) untuk cocol
Garam, kecap, bubuk cabai berah, bawang putih cincang, cuka dan susu cair
Cara Membuat Ayam Crispy
Tumblr media
Siapkan 2 bagian dada ayam (300gr), masing-masing dibagi menjadi 3-4 bagian, lalu dipotong-potong lagi hingga menyerupai dadu kecil atau seperti potongan daging untuk sate. Sisihkan dalam wadah yang memiliki penutup.
Bumbui ayam dengan 4 jumput garam, 1 sdt kecap, ½ sdm cabai bubuk merah, ½ sdm bawang putih cincang, 1 sdm cuka, 6 sdm susu cair dan sedikit lada bubuk. Aduk bumbu sampai rata, lalu tutup wadah dan masukkan ke dalam kulkas selama 30 menit.
Sambil menunggu bumbu ayam meresap. Terlebih dahulu kita akan menyiapkan adonan untuk membuat ayam menjadi crispy seperti resep masakan milik kfc. Caranya sebagai berikut:
Tumblr media
Siapkan 140gr tepung terigu atau setara dengan 8-9 sdm cembung dalam wadah cekung. Kemudian tambahkan tepung maizena sebanyak 70gr atau 4.5 sdm cembung ke dalam wadah tersebut.
Beri bumbu ½ sdt cabai bubuk, 4 jumput garam, lalu aduk rata bersama tepung.
Jika sudah 30 menit ayam berada di dalam kulkas, sekarang keluarkanlah. Masukkan 1 butir telur yang telah dikocok pada ayam. Lalu aduk rata
Celupkan satu persatu daging ayam pada tepung yang telah dibumbui. Kemudian simpan dalam wadah.
Jika masin-masing potongan ayam sudah dilapisi tepung pertama, sekarang celupkan tiap potongan daging dalam air dingin sebentar lalu angkat dan masukkan kembali pada sisa tepung sebelumnya. Lapisi kembali denga nagak ditekan agar tepung benar-benar menempel. Lakukan secera berulang hingga daging dan adonan habis.
Tumblr media
Jika ayam sudah dilapisi semua, panaskan minyak goreng lalu masukkan satu per satu potongan ayam. Goreng dengan api kecil. Jika sudah matang 90% angkat dan tiriskan selama 10 menit. Setelah itu oreng kembali. Kenapa harus demikian? Agar ayam renyah tahan lama dan tidak mudah lembek.
Tumblr media
Sebagai bumbu tambahan, kamu bisa menyediakan saus atau kecap yang dicampur dengan cabai, garam, bawang merah goreng sebagai pendampingnya. Dua pilihan tersebut hanya opsi saja. Gunakan bagian yang amat kamu sukai. Soal bawang goreng, jika kamu sangat suka, bisa ditambahkan saat proses marinasi atau membumbui ayam di awal. gunakan bawang goreng renyah yang dari produsen bawang goreng saja, agar kamu tidak perlu repot-repot membuatnya.
Happy cooking!
1 note · View note
reseprahasia · 2 years
Text
0 notes