cynthiailyas-blog
Lemik's Kitchen
66 posts
A mom with 2 boys who loves to eat.
Don't wanna be here? Send us removal request.
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Wuuuiii Muluuuss.. Chiffon nya yaaa, abaikan jempol lengkuasnya馃榿馃榿. 3 tone chiffon cake, (Chocolate, Vanilla, strawberry) Maaaak wangi vanilla nya jleeeb banget馃槏馃槏馃槏 #chiffoncake #instacakes #homebaking #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Our birthday tradition #tumpengan #nasitumpeng #tumpengulangtahun #birthdaymenu #birthdaytradition #indonesianfood #indonesiatraditionalfood #instafood #homecooking #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Monggo buat yang penasaran sama si Nasi Pindang RESEP NASI PINDANG SEMARANG Bahan-bahan: -750 gram daging sengkel (potong dadu atau sesuai selera) -10 butir telur rebus 1 liter santan Kekentalan sedang (kalau pake Kara 2 kotak :400ml ) -5 lembar daun salam -3 lembar daun jeruk -Lengkuas kira-kira sepanjang 5cm (memarkan) -2 batang serai (memarkan ikat simpul) -Secukupnya daun melinjo -6 sdm kecap manis -Secukupnya garam -1 sdt lada bubuk - 1陆 sdm gula pasir (tambah/kurangin sesuai selera) Bahan yang dihaluskan: -10 siung bawang merah -14 siung bawang putih -3 butir kemiri -1陆 sendok makan ketumbar -2 buah kluwak (ambil bagian dagingnya saja) Langkah-langkah: *Rebus daging sampai benar-benar empuk *Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, daun salam, lengkuas, daun jeruk, dan serai sampai benar-benar matang (mengeluarkan aroma harum bumbu) *Campurkan bumbu yang sudah ditumis kedalam rebusan daging (takaran air setelah daging empuk kira-kira sebanyak 1陆liter) *Masukkan telur rebus *Rebus sampai bumbu meresap ke dalam daging tambahkan garam, gula pasir, lada bubuk, kecap. *Setelah mendapatkan rasa yang diinginkan, tuangkan santan aduk perlahan sampai mendidih Terakhir masukkan Daun melinjo didihkan selama 7-10 menit sambil tetap diaduk perlahan. Taburi dengan bawang merah goreng. Sajikan dengan kerupuk udang dan Sambal rawit merah (10-15 buah rawit merah rebus sampai benar-benar layu, haluskan, siram dengan 1 sdm minyak panas) 馃挆Happy Cooking馃挆 #resepnasipindang #doyancooking #resepmasakanrumahan #nasipindang #segopindang #khassemarang #kulinersemarang #homecooking #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Sego pindang tombo kangen, nasib yang jauh dari kampung halaman馃槚. Selama di Bintaro Belum pernah nemu yang jualan Nasi pindang, adanya Nasi gandul. Dahar rumiyin nggih...馃槉 #cahsemarang #segopindang #nasipindang #makanankhas #kulinersemarang #masakdewepangandewe #homecooking #indonesianfood #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Melatih otak agar tidak cepat pikun馃槃 #learning #learntocrochet #neverstoptolearn #enjoyinglife #crochet
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Mendadak lupa Kalo sudah menuju tanggal tua馃槤馃槤 Tetap semangat, dan jangan lupa tetap tersenyum馃槉. Selamat makan malam馃挆馃挆 #nasiuduk #ayampenyet #sambalterasi #petai #miegoreng #dinner #instadinner #instafood #traditionaldishes #indonesia #homecooking #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Sarapan dulu ya biar sehat kaya si donat 馃崺馃崺馃榿馃榿. Donat kentang ini teksturnya lebih padat tapi tetep empuk ga bikin mata melotot. DONAT KENTANG By: Lemik's Kitchen Bahan-bahan: 250 gram kentang kukus (lumatkan) 500 gram terigu protein tinggi (cakra kembar) 2 butir telur 11 gram ragi instant 3 sdm gula pasir 3 sdm susu kental manis 2 sdm garam 75 ml air hangat 1 sdm vanilla extract (optional) 2 sdm sourdough 75 gram butter/margarine BAHAN SOURDOUGH: 100 gram terigu protein tinggi (cakra kembar) 100 ml air hangat 录sdt ragi instant *Aduk semua bahan dengan sendok kayu sampai rata tutup wadah dengan plastic wrap diamkan disuhu ruang selama 60 menit lalu simpan dikulkas. Gunakan minimal setelah 24 jam makin lama makin bagus buat adonan (ini aku pake setelah 7 hari dikulkas) Langkah-langkah: *Dalam satu wadah campurkan ragi, gula pasir, susu kental manis, garam, vanilla extract (optional) dan 4 sendok makan terigu beri sedikit air aduk hingga rata, *Tambahkan kentang dan terigu dan sisa air uleni sampai setengah kalis, *Tambahkan sourdough lalu uleni lagi sampai rata, *Tambahkan butter/margarine lalu uleni sampai benar-benar kalis (tidak lengket ditangan) *Setelah adonan kalis bentuk bulatan didalam wadah tutup dengan kain lembab selama 60 menit *Setelah adonan mengembang, kempiskan dan uleni lagi lalu bagi adonan masing2 seberat 50 gram bentuk bulatan diamkan selama 20-30 menit lubangi tengah-tengah adonan dengan cetakan cookies atau bisa dengan mulut botol air mineral. *Setelah adonan semua mengembang goreng dengan minyak yang sudah panas (api kecil) cukup goreng 1x balik saja. Goreng sampai kuning keemasan angkat, tiriskan. #sarapan #yummybreakfast #itsbreakfasttime #breakfast #instabreakfast #donuts #donatkentang #doughnuts #nutella #doyanbaking #cookpadindonesia #homebaker #homebaked #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Donat kentang request nya si kakak, buat bekal Sekolah besok. Baru Kali ini bikin donat bawaannya deg2an bolak balik ngintipin adonan gara2 timbangan low batt馃檲馃檲 jurus kira-kira akhirnya dipake (kira-kira jadi, kira-kira gatot) pas digoreng jadinya gendut kaya yang goreng馃槀. Seneng banget donatnya semua SEHAT! #donatkentang #donat #doughnuts #donutlover #donuts #homemade #sourdough #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
There is beauty in simplicity.. #bakwanjagung #indonesiansnack #teatime #enjoyinglife #homemadecooking #instafood #foodblogger #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Sudah hampir 2 minggu ini, pinggang lagi bener-bener ga bisa diajak kerjasama馃槕 tapi tangan tetep aja gatel 馃榿 jadilah si pempek tenggiri kuah cuka merah. Segeerr!! Selamat makan malam... #pempek #pempektenggiri #pempekcukamerah #homemade #fishcake #itsdinnertime #bonappetit #indonesianfood #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
馃挆Enjoy your lunch馃構馃挆 #sayurasemgoreng #sayurasem #udanggoreng #lunchathome #itsalunchtime #instalunch #indonesiandishes #indonesianfood #homemadecooking #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
馃挍Have a good lunch馃挍 #spaghetti #bolognesesauce #bolognesesaucehomemade #bananacake #whatalunch #instalunch #pasta #pastalover #lunchathome #like4like #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Tumi A.K.A Tumpeng mini nasi pandan gurih buat makan siangnya duo gembul 馃榿 wuiiii makannya sampe ga noleh Kanan kiri馃檲馃檲. Nikmati ya Nak... Mama hanya bisa menyenangkan kalian dengan cara seperti ini馃槝馃槝 #tumpengmini #nasipandan #tumpengforkids #indonesianfood #instalunch #menuforlunch #kidslunch #homemade #mamascooking #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Udah semangat bikin singkong Thailand eeehh ga jadi hujan馃槳馃槳. Hubungannya apa Coba?!馃檲馃榿 #thaicassava #sweetcassava #yummydessert #favoritedessert #thaidessert #instadessert #homemadedessert #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Jangan pernah remehkan lauk kaya gini!! Sekali suap bakal musuhan sama timbangan 馃檲 #ikangabusasin #ikanasingabus #ikanasingabuscabeijo #gerehkuthuklombokijo #indonesianfood #akucintaindonesia #saltyfish #foodfordinner #homemade #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
My crusty Italian bread with oat, cranberries and raisins for tomorrow breakfast. Perfectly baked! crunchy outside, soft and delicate inside馃槈 #crustyitalianbread #italianbread #noedit #nofilter #healthybread #goodtaste #instabreakfast #homemadebread #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes
cynthiailyas-blog 8 years ago
Photo
Tumblr media
Bubur candil semarangan, setelah ngiler liat postingannya @yulianti_yuri 馃槢馃槢 #indonesiandessert #buburcandil #semarangan #seleranusantara #pantatgatelkalogangoprekdapur #homemadedessert #lemikskitchen (at Lemik's Kitchen)
0 notes