#catatanjingga
Explore tagged Tumblr posts
coklatjingga · 3 years ago
Text
untuk kita, yang sedang berjuang agar baik-baik saja
untuk kita, yang sedang menelan pahitnya kenyataan yang tak sesuai harapan
untuk kita, yang sedang meringkuk dalam lelah yang berkepanjangan
untuk kita, yang berusaha keras melengkungkan senyum saat badai airmata tiada henti menerpa
untuk kita, yang kehilangan arah saat baru saja melihat tujuan
untuk kita, manusia yang Allah cintai tanpa tepi
semua derita ini semoga menggugurkan kealpaan kita dalam mengingatNya
merontokkan kerak dosa yang memblokade hati kita dari petunjukNya
semoga segala prasangka baik Allah hadiahi kebaikan :)
tetaplah melaju, melejit dalam karya, bangkit meski terseok-seok menujuNya
Allah is with us 😇😊
1 note · View note
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. Kutipan dalam buku Quantum Tarbiyah karya Ustaz Solikhin Abu 'Izzudin, hal 136. . #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring #kutipan #buku #literasi
7 notes · View notes
rerinrahman-blog · 7 years ago
Video
tumblr
1 note · View note
ditaaa1998 · 5 years ago
Photo
Tumblr media
Jangan mau dibuai senja. Ada begitu banyak sajak-sajak tentang senja. Manusia-manusia senja yang menikmati senja. Memaknainya sebagai bentuk kekalutan, kehilangan, perpisahan. Banyak yang hanyut dalam suasana senja. Jingga nya menuntun manusia tuk berlama-lama dengannya. Namun ia adalah senja. Yang akan selalu menuju pada kegelapan. Jangan berlama-lama dibuai olehnya. Yang kau butuhkan seberkas cahaya bukan ??? #senja #penikmatsenja #senjabercerita #pecintasenja #tentangsenja #ceritasenja #dialogsenja #senjaindonesia #langitsenja #ruangsenja #senjajingga #catatanjingga #langitjingga (di Gerbang Tol Tegineneng Timur) https://www.instagram.com/p/B29buyPFZDflym0y4PfWf8mv7jReT4VKCU5_8Y0/?igshid=arvy37d80iu5
0 notes
natavers · 11 years ago
Text
Waktu Saat menjawab Tanda Tanya (cerita diakhir waktu)
Benang Merah dari sebuah Penantian….
Tumblr media
Sore itu wajahku terlihat seperti sayu, rambutku yang acak-acakan menggambarkan sejauh ini kurang memperhatikan diri, cermin ini seperti berkata demikian setiap kali menyempatkan diri berkaca. Duduk di pojok kamar meja dan kursi komputer yang menemani banyak hal menulis tentang cerita, aktiftias dan cermin ini seperti teman bicara saat merasa semua tidak bisa ku ajak bicara. Jaring laba-laba seperti jala ikan terkait rapat antara pojok-pojok dinding kamar yang siap menjebak nyamuk-nyamuk malam yang mengintai, seperti drakula menghisap darah segar saat mata terlelap mimpi. Dan ruang kamar ini seperti gua tempat ku bertapa memikirkan banyak hal, buku-buku tersusun seperti kapal pecah seolah aku membaca semua hal tanpa memilih apa dan kapan aku berhenti mengeja dan menuliskan coretan-coretan kecil.
Semua menggambarkan tentang satu hal, yakni aku lari terlalu jauh dan berjalan begitu lamban sehingga waktu dan kesempatan yang acap kali lewat seperti kereta api berjalan di persimpangan kota tanpa stasiun dan halte pemberhentian. Mulai belajar dari hal yang kecil saja seperti dihadapi soal-soal ujian nasional SMA dulu yang berimbas saya harus mengikuti ujian susulan karena tidak lulus, menemukan sejatinya diri sendiri merupakan sebuah proses lambat laun hal yang tersulit dihadapi, ada dua hal yang membuat orang mampu bertahan dengan apa yang di yakini yaitu Cinta dan Kenyataan. Mungkin cerita yang saya tulis ini akan berbanding jauh dari cerita versi anda tentang menyikapi sebuah cerita tentang cinta dan kenyataan, karena Cinta mata masing-masing orang punya cara pandang berbeda dalam mengartikan nya. Menurutku cinta itu ialah Bertahan dan ke yakinan, sifat suka seseorang merupakan bentuk lain melahirkan sikap bertahan / mempertahankan sesuatu yang ia dapatkan dari yang di sukainya. Dan saat yakin bahwa itu adalah yang terbaik untuk ia miliki maka, masalah baru timbul saat bagaimana cara sikap kita bertahan. Serperti kata pepatah bukan masalah bagaimana cara kita mendapatkan, melainkan bagaiman cara mempertahankan. Tentu kita tahu bagaimana harus bersikap tegas dan arif menyikapi sesuatu yang harus kita pertahankan, sepahit apapun itu dan sesakit apapun hal yang kita pertahakan itu adalah konsekwensi dari komitment kita memutuskan sesuatu. Kemudian tentang keyakinan, menurut saya keyakinan adalah bentuk lain dari sebuah rasa cinta, percaya atau tidak orang yang menyukai seseorang tanpa sebuah keyakinan yang kuat akan menjadi sebuah bom waktu untuk dirinya saat kemudian hari di hadapi dengan keadaan sulit. Meskipun lambat laun rasa cinta dan keyakinan itu muncul dari keadaan dan kenyataan yang menyadarkan, proses ialah bentuk benang panjang menarik ulur diri menerbangkan ke inginan dan impian.
Menyederhanakan dua paragraf diatas sembari bercermin ke diri sendiri, tentang sebuah cinta dan kenyataan akan sebuah rahasia kecil tak tertulis di lembaran waktu dan hari dari tahun yang panjang dan lama untuk tidak mudah di sederhanakan. Banyak hal yang membuat saya ragu saat cinta dan kenyataan berbanding terbalik dari keyakinan, dan hal itu yang menjadi momok selama ini kenapa sikap bertahan begitu mudah runtuh dan terkikis dengan dihadirkan sisi pahit, kecewa dan rasa sakit. Oleh karena itu hal yang penting harus saya bangun ialah keyakinan karena keyakinan ialah bentuk lain dari hadirnya cinta. Satu hal lagi yang ingin saya ceritakan yakni penantian, banyak orang membicarakan penantian ialah sebuah cerita panjang dari waktu yang berjalan. Hemat saya penantian ialah keyakinan yang berakar dari sinergi cinta dan kenyataan, dan saat ini saya hanya yakin akan sebuah harapan dimana suatu saat ada kesempatan dimana harapan itu datang, harapan itu memberikan celah dan harapan itu nawarkan impian. Begitu juga dengan kesuksesan dimana investasi terbesar dari kesuksesan ialah keyakinan, dan kerja keras merupakan poros roda proses dari berjalannya sebuah kesusksesan. Nah bagaimana dengan anda tentu punya pandangan kaca mata tersendiri kan dalam menerjemahkan kata cinta dan kenyataan, point akhirnya ialah jangan pernah menyesal untuk mencoba dan lakukan sesuatu jika itu adalah keharusan, dari pada nantinya berurusan dengan kata menyesal. Dan semoga saya tidak termasuk orang yang menyesal dengan cinta dan kenyataan meskin keadaan sebalikanya seperti itu. MENYESAL!!!
By: Abdullah Al Muzammi
0 notes
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring #ustazahdiahrahmawati
6 notes · View notes
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring #bundadarosyendah #undip #GMT
4 notes · View notes
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. #kutipanbuku #kutipan #ustazsolikhinabuizzudin #quantumtarbiyah #proumedia #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring
3 notes · View notes
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring
3 notes · View notes
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring
2 notes · View notes
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. Apa yang lebih cepat datangnya daripada masa depan? Jawabnya kematian. #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring
1 note · View note
arynwafa · 7 years ago
Photo
Tumblr media
. #AllahMahaBaik #ariyanijingga #belajardakwah #dakwah #dakwahsosmed #tulisan #berbagiilmu #mengikatilmu #remindertomyself #catatanjingga #sharingiscaring
1 note · View note
rerinrahman-blog · 7 years ago
Text
"Dan ternyata, rindu terhebat itu bukan ketika sudah jauh. Namun saat akan berpisah setelah bertemu"
Rerinrahman - Jingga
1 note · View note
rerinrahman-blog · 7 years ago
Text
Aku hanya sedang mencoba bermain peruntungan dengan takdir.
Setelah kepergian menimbulkan kehampaan dan kita beregelut dengan ketiadaan-ketiadaan. Tidak ada malam yang aku lewatkan tanpa kerinduan.
Semua tentangmu selalu menghanyutkan pikiran. Seolah tiada hal yang lebih indah dari menenggelamkan diri tentangmu untuk kucintai.
Mari bekerja sama untuk kelak menjadi bersama. Aku pergi melatih diri. Kau ku lepas untuk belajar tentang dunia yang luas.
Dan semoga takdir memihak kita dalam peruntungan ini. Semoga setelah melepaskanmu kau akan tumbuh menjadi yang tertangguh. Lalu kembali padaku untuk berlabuh.
Rerinrahman - Jingga
1 note · View note
rerinrahman-blog · 7 years ago
Text
Pergilah wahai pengembara. Arungilah samudera sejauh angin membawa. Biarlah aku disini dengan sisa tenaga untuk merela.
Tariklah lagi jangkar yang sempat membuatmu berhenti berlayar.
Belum saatnya kau berlabuh disini. Sebab masih sungguh miskin diri untuk bisa kau ajak memutari bumi.
Kembalilah , pada saat kau sudah lelah melihat cakrawala dari samudera. Kembalilah pada saat aku sudah benar kau anggap rumah yang akan jadi tempat kau menua. Sebab sungguh lebih indah melihat jingga berdua dari tepi pantai.
Rerinrahman - Jingga
1 note · View note
rerinrahman-blog · 7 years ago
Text
"Jingga"
"Iya"
"Kata orang hidup ini seperti kopi. Kau harus benar-benar merasakan pahitnya dulu diseruput pertama. Sedikit demi sedikit, manis itu akan kau temukan sendiri setelah kau mengerti, bahwa setelah pahit akan selalu ada manis. Bukankah komposinya dibuat dari kopi dan gula. Maka hidup selalu ada komposisi tangis dan tawa"
Lagi, poros bumi seketika berhenti. Dia adalah komposisi tawa setelah segala tangis yang dulu meringis. Segala Awal dari yang sedang di rangkai menjadi akhir.
Rerinrahman - Jingga
0 notes