Tumgik
#UntukMu
n-kusuma · 7 months
Text
Hujan
Hujan.
aku menyukai hujan. sama halnya aku menyukaimu.
aku berharap hujan lebih sering datang, begitu pula aku mengharapkanmu.
aku berharap hujan tak cepat pergi, begitu pula engkau.
aku berharap hujan menemani malam-malamku, begitu pula engkau.
kuharap suatu hari nanti kau akan datang bersama hujan.
kuharap suatu hari nanti kau, aku, dan hujan akan melebur bersama dalam sebuah kenangan.
hanya kita. kau. aku.
dan hujan.
|n.kusuma
12 notes · View notes
jemarimenari93 · 7 months
Text
aku akan terus berusaha ikhlas, meskipun tak terbalas, Dan aku akan tetap tulus, meskipun semua luka tak bisa dihapus
(Bahtera yang hampir karam/04|| UK/JemariMenari93)
9 notes · View notes
sajak-bumi · 1 year
Text
Tulisan Malam Ini
Sebenarnya ada tulisan untuk malam ini. Hanya saja menjadi tidak ada karena objeknya telah tiada. Jadinya, malam ini aku hanya ingin bercecuap saja tanpa makna. Siapa tahu lara yang sedang menerpa, turut berlari ke alam baka.
Sajak Bumi - Dinni Mawaddah
7 notes · View notes
laroybaff · 2 years
Text
Bingung
Ntah kenapa setelah mendengarmu membicarakan semuanya, masih ada sedikit bara api yang menyala, dan ntah kenapa bara itu mengeluarkan api lagi, hingga membuat bara lain ikut membara kembali.
ntah harus percaya apa tidak, kau memang ahli membuatku percaya.
tapi kelogisanku masih saja bertolak belakang dengan semua itu, karena masih ada sisa air yang menggenang diantara bara bara itu.
2 notes · View notes
nurulweye · 3 months
Text
Tumblr media
Aku sebenarnya benci kamu mengajak ke sini, karena tempat ini mengingatkanku akan dia, orang yg (pernah) kamu cintai...
Tapi terima kasih, kamu berusaha menghiburku dengan sebaik2nya. Meski saat kembali ke rumah, mataku kembali basah karena masih merindukanmu begitu dalam...
0 notes
gadisneptunus · 10 months
Text
Sebuah pesan untukmu.
Siapapun kamu jika hari ini kamu mendapatkan pesan ini, mungkin kamu adalah sosok yang Allah gariskan untuk menjadi teman perjalanan ku beribadah hingga nanti kita bermuara di syurga Nya.
Jujur, bahkan sampai detik ini aku belum percaya bahwa 'laki-laki baik' itu memang ada. Kalau bukan karena syariat Nya, dan juga sunnah nabi-Nya, mungkin aku adalah orang di barisan pertama dalam hal melajang. Lalu bisa kah kamu membuktikan bahwa aku tidak salah dalam memilih mu untuk menjadi lelaki ku ?
Sudah terlalu banyak aku menyaksikan luka yang justru dibuat oleh cinta pertamaku sendiri. Manusia yang katanya 'mencintaiku tanpa alasan' pernah menjadi sebab utama aku mengeluarkan air mata.
Ya. Kamu tak salah baca. Aku adalah perempuan yang sudah memiliki banyak luka.
Tolong katakan, bahwa kamu bisa mematahkan segala stigma buruk ku terhadap mahluk bernama 'laki-laki'.
Bisa kah kamu melakukannya?
Sungguh, berada di fase ini adalah hal yang paling aku benci. Hati dan logika ku sangat tak sejalan. Semakin aku mencari alasan untuk menolak mu, semakin keyakinan itu bertambah dan bereplika sedemikian rupa. Aku sungguh sangat dilema.
Maaf, aku memang sangat jauh dari kata sempurna. Maaf jika nanti, aku tak akan mudah percaya dengan kata-kata atau janji manis mu. Maaf bila luka masa laluku belum juga sembuh hingga aku butuh diyakinkan berkali- kali.
Maaf telah merepotkanmu. Ku harap kamu sanggup dan tak menyerah kepada ku. Karena nanti, setelah janji suci itu kamu ikrarkan, artinya kamu juga siap untuk memeluk segala kurang ku. Sederhana saja, aku hanya butuh diyakinkan lagi. Aku janji ini nggak akan lama. Aku juga mau sembuh dari luka luka itu.
Entah kebetulan macam apa yang sedang Allah rencanakan. Aku tak paham. Bahkan hadirmu di hidupku adalah sebuah ketidakmungkinan yang pernah aku semoga kan. Namun tetap, aku tak pernah punya keberaninan untuk menyebut namamu dalam doaku.
Ku harap kamu memang sengaja dihadirkan untuk mengobati luka - luka itu.
Mungkin jalan di depan sana sangat tak mudah. Selalu akan ada batu terjal, rintangan yang menghadang bahkan ombak tak akan segan untuk datang menerjang.
Tapi percayalah ketika aku telah memilihmu, maka aku adalah perempuan kedua setelah ibumu yang akan selalu menguatkan langkah kaki mu. Aku bisa menjadi tempat mu 'pulang' di mana pun kamu membutuhkan kenyamanan itu. Aku bersedia menjadi pendengar setia untuk setiap kisah mu. Singkat nya aku siap menjadi 'rumah' bagimu.
Terimakasih telah memperjuangkan ku.
Bogor, 15 November 2023
0 notes
kelolacerita · 2 years
Text
Tahukah kamu bahwa beranjak pergi bukan berarti melarikan diri lari dari tanggung jawab
Bisa jadi kamu telah melakukan semua yang terbaik yang kamu bisa hanya saja masih belum cukup bukan karena kamu gagal atau tidak berusaha tapi karena terlalu banyak yang salah disekitarmu, terlalu banyak kebohongan, terlalu banyak kepentingan yang tidak sejalan dengan nilai-nilai yang kamu pegang, terlalu banyak mimpi yang tertunda
Kamu tak salah tapi tak benar juga tergantung menurut sisi mana kamu dipandang
Pergilah jika mau pergi, jika sudah saatnya pergi
Tuhan Maha Tahu sejauh mana kau berjuang
Tuhan Maha Tahu takdir terbaik untukmu
Bisa jadi perginya kamu sekarang adalah tuntunan Tuhan menuju arah kebahagiaan yang telah digariskan
Bahkan mungkin jika kamu masih disana akan memperdalam konflik batin atau memperluas kekeliruan
Pergilah sekarang ...
Dan ajak aku jika kamu butuh teman
Senyumlah ...
Senyumku disini ada dan mendoakan yang terbaik untuk semua orang
0 notes
handsome-kakigori · 6 months
Text
Tumblr media
2:37 a.m, head empty, but Ichigo in pink remains supreme
565 notes · View notes
penaalmujahidah · 1 year
Text
Wahai kamu, wanita yang cantik hatinya..
Kenapa harus menangis setiap kali kamu saksikan satu persatu temanmu menikah? Berbahagialah sayang. Jangan kau tangisi dirimu yang masih saja terkurung dalam kesendirian. Tak usah merasa tertinggal. Kamu akan baik-baik saja meskipun belum menikah saat ini. Kita punya jatah waktu masing-masing. Tenanglah. Suatu saat engkau pun akan bahagia di waktu yang tepat. Segala tangisan kesepianmu, akan menyirami benih-benih kebahagiaan yang tumbuh mekar di saat paling tepat menurut Allah. Sabarlah, keterlambatan menikah bukanlah suatu aib. Jadi tak usah malu, tak usah merasa kalah. Sebab menikah bukanlah ajang perlombaan. Sekarang, selama masih ada waktu, selesaikanlah apa-apa yang perlu diselesaikan. Pelajarilah banyak hal, terutama tentang bagaimana menguatkan mental, meluaskan sabar, dan ruang penerimaan. Karena hakikatnya menikah adalah tentang bagaimana kita mampu bertahan dalam segala keadaan. Kelak kau akan dihadapkan pada kekurangan pasangan, pada rewelnya anak-anak, dan pada pekerjaan rumah tangga yang harus kau bereskan. Kuharap saat masa itu tiba kau bisa mengatasinya dengan benar. Pelajari bagaimana menjadi istri yang baik dan ibu yang baik. Agar dari rumahmu lahir sosok-sosok hebat yang membawa pengaruh besar bagi bangsa dan agama.
Sayang, kau harus bisa memahami dengan betul konsep menikah. Bahwa menikah adalah ibadah seumur hidup, yang tidak bisa langsung di akhiri setiap kali badai mengguncang kapal rumah tangga yang kau tumpangi. Aku berdoa, semoga kelak Allah pertemukan dirimu dengan sosok lelaki yang memiliki iman yang teguh, yang marahnya tidak menghina, dan memuliakanmu dengan cintanya.
Selamat menanti dengan anggun dan mensholihahkan diri sebelum bertemu dengan sosok yang sholih pilihan Allah.
Oh ya, satu lagi. Ingat kata Tere Liye, "Tidak usah terlalu cemas dan sedih jika tinggal kita sendirian yang belum menikah, sementara teman-teman terbaik sudah. Apalagi sudah tebal kuping terus ditanya kapan.
Karena dalam situasi tertentu, hal-hal paling indah selalu datang paling akhir. Persis seperti sunset, kalau kalian pernah menatap matahari tenggelam di pantai, momen paling brilian adalah di bagian terakhirnya."
Tetap bertumbuh sayang, selamat menanti dalam ketaatan. Karena kita tidak pernah tahu siapa yang lebih dulu menjemputmu. Entah seorang pangeran atau malaikat kematian. Namun, selama kamu dalam ketaatan in syaa Allah semuanya aman.
@penaalmujahidah
72 notes · View notes
perpetual-pathos · 11 months
Text
i will try my best to not doomscroll, but yeah,
3 notes · View notes
catatancr · 11 months
Text
My Mam💞
Tumblr media
My mam,,,yang tak pernah lelah dan lupa untuk selalu mendoakan anak-anaknya🥺, dan begitu pula sebaliknya kita sebagai anak jangan pernah lupa untuk senantiasa mendoakan kedua orangtua kita.
رَبِّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَا كَمَا رَبَّيَانِيْ صَغِيْرًا
​"Ya Robb-ku, ampunilah aku dan kedua orangtuaku dan sayangilah mereka sebagaimana mereka telah mendidik aku pada waktu kecil."​
.
.
.
Allahu A'lam
Barakallaahu fiikum
Bogor, 23 Oktober 2023 | 19.46 WIB
4 notes · View notes
n-kusuma · 7 months
Text
Rindu untukmu
semesta merindukan bumi,
meyampaikannya melalui hujan
siang merindukan malam,
menyampaikannya melalui senja
aku merindukanmu,
dan menyampaikannya melalui doa
sudah terlampau lama aku menunggu kau yang tak kunjung kembali,
dan disini aku terjebak sendiri.
| n.kusuma
2 notes · View notes
jemarimenari93 · 7 months
Text
aku memang seseorang yang mudah tersinggung, kenapa harus membersamai seseorang yang suka bercandanya kelewatan
3 notes · View notes
budiyansa · 3 days
Text
Tumblr media Tumblr media
0 notes
magangauraasmk · 20 days
Text
Hub 0819-4343-1484 Rekomendasi Tempat Magang Bisnis Digital SMK di Kepanjen
Tumblr media
Di era digital yang semakin maju, kebutuhan akan tenaga kerja yang kompeten di bidang bisnis digital terus meningkat. Bagi siswa SMK yang fokus pada jurusan bisnis digital, magang menjadi salah satu langkah penting untuk memulai karier di industri yang penuh dengan peluang ini. Kepanjen, sebagai salah satu kota yang sedang berkembang di Jawa Timur, menawarkan berbagai tempat magang bisnis digital SMK terbaik yang bisa menjadi pilihan ideal untuk memulai perjalanan karier Anda. Artikel ini akan memberikan rekomendasi tempat magang terbaik di Kepanjen yang wajib Anda pertimbangkan.
Mengapa Magang di Bidang Bisnis Digital Itu Penting?
Magang adalah jembatan yang menghubungkan dunia pendidikan dengan dunia kerja. Bagi siswa SMK jurusan bisnis digital, magang memberikan kesempatan untuk menerapkan pengetahuan yang telah dipelajari di sekolah dalam konteks dunia nyata. Berikut adalah beberapa alasan mengapa magang di bidang ini sangat penting:
Penerapan Teori ke Praktik Dalam dunia pendidikan, siswa lebih banyak menerima materi teori. Magang memberikan kesempatan untuk mengaplikasikan teori tersebut ke dalam praktik nyata. Hal ini sangat penting terutama dalam bisnis digital, di mana teknologi dan tren terus berubah dengan cepat.
Pengembangan Keterampilan Teknis dan Soft Skills Selain keterampilan teknis seperti penggunaan perangkat lunak dan analisis data, magang juga membantu siswa mengembangkan soft skills yang tidak kalah penting, seperti komunikasi, manajemen waktu, dan kerja tim. Keterampilan ini sangat dibutuhkan dalam dunia kerja.
Mengenal Dunia Industri Lebih Dekat Magang memberikan gambaran yang jelas tentang bagaimana industri bisnis digital bekerja. Siswa dapat memahami dinamika kerja di perusahaan, bagaimana proyek dijalankan, dan apa yang diharapkan dari seorang profesional di bidang ini.
Membangun Jaringan Profesional Selama magang, siswa memiliki kesempatan untuk membangun jaringan dengan profesional di bidang bisnis digital. Jaringan ini bisa sangat berguna untuk karier di masa depan, baik untuk mencari pekerjaan maupun untuk mendapatkan informasi terbaru mengenai industri.
Rekomendasi Tempat Magang Bisnis Digital di Kepanjen
Berikut adalah beberapa tempat magang bisnis digital SMK terbaik di Kepanjen yang dapat menjadi pilihan bagi siswa yang ingin mengembangkan keahlian mereka di bidang ini:
1. Gemilang Training
Gemilang Training adalah salah satu lembaga pelatihan terbaik di Kepanjen yang menawarkan program magang bagi siswa SMK di bidang bisnis digital. Lembaga ini memiliki jaringan yang luas dengan berbagai perusahaan lokal yang bergerak di sektor digital. Program magang yang ditawarkan oleh Gemilang Training dirancang untuk memberikan pengalaman praktis dalam berbagai aspek bisnis digital, mulai dari pemasaran online, analisis data, hingga pengelolaan media sosial.
Gemilang Training juga memberikan bimbingan dan pelatihan tambahan untuk memastikan siswa mendapatkan pengalaman magang yang maksimal. Dengan mentor yang berpengalaman dan lingkungan belajar yang kondusif, Gemilang Training menjadi pilihan utama bagi siswa yang ingin mengasah keterampilan mereka di bidang bisnis digital.
2. Start-Up Digital di Kepanjen
Start-up digital di Kepanjen menawarkan lingkungan kerja yang dinamis dan inovatif, sangat cocok bagi siswa SMK yang ingin merasakan langsung bagaimana sebuah bisnis digital dijalankan dari awal. Start-up biasanya memberikan kesempatan kepada magang untuk terlibat langsung dalam proyek-proyek penting, mulai dari pengembangan produk hingga strategi pemasaran.
Magang di start-up digital memberikan pengalaman yang sangat berharga karena siswa bisa belajar tentang berbagai aspek bisnis digital dalam skala yang lebih kecil namun dengan intensitas yang tinggi. Selain itu, mereka juga dapat berkontribusi langsung pada pertumbuhan perusahaan.
3. Perusahaan E-Commerce Lokal
Perusahaan e-commerce lokal di Kepanjen juga menawarkan program magang yang fokus pada operasional bisnis online. Siswa yang magang di perusahaan e-commerce akan belajar tentang manajemen produk, strategi pemasaran digital, serta analisis performa penjualan. Pengalaman ini sangat berguna mengingat e-commerce adalah salah satu sektor yang terus berkembang pesat.
Magang di perusahaan e-commerce tidak hanya memberikan pengetahuan teknis, tetapi juga pemahaman tentang bagaimana memenuhi kebutuhan pelanggan dan mengelola bisnis digital yang sukses.
4. Agensi Pemasaran Digital
Agensi pemasaran digital di Kepanjen adalah tempat yang ideal bagi siswa yang ingin mengembangkan keahlian di bidang pemasaran online. Di sini, siswa bisa belajar tentang berbagai strategi pemasaran digital, seperti SEO, SEM, manajemen kampanye iklan, dan pemasaran media sosial. Selain itu, agensi juga biasanya menangani berbagai klien dari sektor yang berbeda, sehingga siswa bisa mendapatkan pengalaman yang beragam.
Bekerja di agensi pemasaran digital memberikan pemahaman yang mendalam tentang bagaimana meningkatkan visibilitas online dan mencapai target pasar melalui strategi yang efektif.
5. Media Digital dan Kreatif
Media digital dan perusahaan kreatif di Kepanjen juga menawarkan program magang yang fokus pada produksi konten digital, desain grafis, dan manajemen media sosial. Siswa yang tertarik pada aspek kreatif dari bisnis digital akan menemukan banyak peluang untuk mengasah keterampilan mereka dalam pembuatan konten visual, pengelolaan kampanye kreatif, dan peningkatan engagement di platform media sosial.
Magang di perusahaan media digital memungkinkan siswa untuk mengeksplorasi sisi kreatif dari bisnis digital sambil belajar bagaimana membuat konten yang menarik dan relevan untuk audiens online.
Cara Mendaftar Magang di Kepanjen
Untuk mendaftar di tempat magang bisnis digital SMK terbaik di Kepanjen, berikut adalah langkah-langkah yang dapat Anda ikuti:
Telusuri Lowongan Magang Langkah pertama adalah mencari informasi tentang lowongan magang yang tersedia. Anda bisa mencari di situs web perusahaan, platform magang, dan media sosial. Gemilang Training juga bisa menjadi sumber informasi yang sangat berguna dalam menemukan lowongan magang yang sesuai.
Persiapkan Dokumen yang Dibutuhkan Siapkan CV, surat lamaran, dan portofolio yang mencerminkan keterampilan dan pengalaman Anda di bidang bisnis digital. Pastikan untuk menyertakan proyek-proyek yang relevan dan hasil kerja yang menunjukkan kemampuan Anda.
Bangun Portofolio yang Menarik Portofolio yang baik akan sangat membantu dalam aplikasi magang Anda. Tampilkan proyek yang Anda kerjakan, hasil analisis, dan kampanye pemasaran yang telah Anda buat. Ini akan menunjukkan bahwa Anda memiliki keahlian yang diperlukan dan siap untuk terjun ke dunia bisnis digital.
Ajukan Lamaran Secara Online Setelah semua dokumen siap, ajukan lamaran melalui platform yang ditentukan oleh perusahaan. Pastikan untuk mengikuti semua instruksi yang diberikan dan mengirimkan aplikasi sebelum batas waktu yang ditentukan.
Persiapkan Diri untuk Wawancara Proses seleksi magang biasanya melibatkan wawancara. Persiapkan diri dengan baik, pelajari perusahaan tempat Anda melamar, dan berlatih menjawab pertanyaan wawancara yang mungkin diajukan.
Hubungi Kontak Penting Jika Anda memerlukan informasi lebih lanjut atau bantuan dalam proses pendaftaran, jangan ragu untuk hubungi 0819-4343-1484. Ini akan membantu memastikan bahwa Anda tidak melewatkan kesempatan yang berharga.
Gemilang Training: Mitra Terbaik dalam Mencari Magang
Gemilang Training tidak hanya menawarkan program magang, tetapi juga menyediakan pelatihan tambahan yang dapat meningkatkan keterampilan teknis dan soft skills Anda. Lembaga ini memiliki reputasi yang baik dalam membantu siswa SMK menemukan tempat magang bisnis digital SMK terbaik di Kepanjen. Dengan bantuan Gemilang Training, Anda bisa mendapatkan pengalaman yang relevan dan bermanfaat yang akan menjadi aset berharga dalam perjalanan karier Anda di masa depan.
Selain itu, Gemilang Training juga menawarkan dukungan selama masa magang, mulai dari bimbingan teknis hingga konseling karier. Ini memastikan bahwa Anda mendapatkan manfaat maksimal dari pengalaman magang Anda.
FAQ: Pertanyaan Umum tentang Magang Bisnis Digital di Kepanjen
1. Apa syarat utama untuk mendaftar magang bisnis digital di Kepanjen? Syarat utama biasanya mencakup keterampilan dasar di bidang bisnis digital, nilai akademis yang baik, dan dokumen pendukung seperti CV dan portofolio. Setiap program magang mungkin memiliki persyaratan khusus yang berbeda.
2. Berapa lama durasi magang bisnis digital? Durasi magang bervariasi tergantung pada program yang ditawarkan, tetapi umumnya berlangsung antara 2 hingga 6 bulan.
3. Apakah magang di bidang bisnis digital selalu dibayar? Tidak semua program magang memberikan kompensasi finansial. Beberapa mungkin tidak dibayar, tetapi pengalaman dan keterampilan yang diperoleh sangat berharga untuk perkembangan karier Anda.
4. Bagaimana cara mempersiapkan diri untuk wawancara magang? Persiapkan diri dengan mempelajari materi terkait, berlatih menjawab pertanyaan wawancara, dan menyusun portofolio yang kuat. Pastikan Anda memahami perusahaan dan industri yang Anda lamar.
5. Apa yang harus dilakukan jika tidak lolos seleksi magang? Jika Anda tidak lolos seleksi, evaluasi kelemahan Anda dan terus tingkatkan keterampilan. Jangan putus asa, dan coba lagi di kesempatan berikutnya.
Kesimpulan
Mencari tempat magang bisnis digital SMK terbaik di Kepanjen merupakan langkah penting untuk memulai karier di dunia digital yang penuh dengan peluang. Dengan memilih program magang yang tepat dan memanfaatkan bantuan dari Gemilang Training, Anda bisa mendapatkan pengalaman yang tak ternilai dalam bisnis digital. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk mengembangkan keterampilan, memperluas jaringan, dan memulai karier Anda dengan langkah yang tepat. Hubungi 0819-4343-1484 untuk informasi lebih lanjut dan daftar sekarang untuk memanfaatkan peluang magang yang tersedia.
0 notes
nurulweye · 4 months
Text
Aku berusaha sangat keras untuk melupakan, dan telah menetapkan hati untuk menolak jika kamu hadir kembali...
Tapi tetap saja, saat kamu datang di hadapan; menggenggam tanganku dengan erat dan berkata, "Maaf telah melukaimu begitu dalam..."
Dengan bodohnya, aku kembali luluh dan menerimamu...
Mungkin sementara ini pilihan itu yg terbaik; seperti katamu, "Kita jalani saja dulu..."
Sembari menyiapkan hati, jika suatu saat akan terluka (lagi dan lagi)...
Tumblr media
0 notes