#ethnicculinary
Explore tagged Tumblr posts
Photo
Selain dikenal sebagai "Kota Pelajar", Jogja juga dikenal dengan "Kota Gudeg". Ya, Gudeg menjadi menu yang mudah dijumpai di penjuru Kota Jogja Penjual Gudeg di Jogja Salah satunya ialah Mbah Lindu. Gudeg mbah bertempat di Jalan Sosrowijayan, Yogyakarta. Buka dari jam 05.00-11.00. Istimewanya, Mbah Lindu, sang penjual kini telah berusia 97 tahun. Kalian jangan tanya rasanya cemana. Biadab! Konon, Mbah Lindu sudah berjualan Gudeg bahkan sebelum zaman penjajahan Jepang. Sejauh ini Mbah Lindu adalah penjual Gudeg tertua yang saya tahu. Ironisnya, Hal-hal seperti ini jauh dari kata "Regenerasi". @rahungnasution @williamwongso #kokigadungan #ACMI #akucintamasakanindonesia #culinary #ethnicculinary #jogjakarta #mbahlindu (di Gudeg Mbah Lindu Sosrowijayan)
0 notes
Photo
Seperti Andaliman (Merica Batak) yang tak bisa tergantikan pada arsik dan saksang. Daun Kadundung atau kedondong muda ini memiliki kedudukan tinggi dalam masakan di Sulawesi khususnya Di Luwu (Palopo) dan Mandar. Di Luwu sendiri kami memiliki masakan khas yang telah mulai di terima oleh lidah umumnya di indonesi. Bugalu/Pugalu, ya Masakan yang berbahan dasar Sagu ini atau yang lebih dikenal sebagai Kapurung. Orang daerah pesisir Teluk Bone lebih mengenalnya dengan sebutan Kapurung, mulai dari Kab. Wajo yang berbatasan langsung dengan Kab. Luwu yang didiami oleh Suku Bugis hingga Makassar mereka lebih menyebutnya seperti itu. Masih di Indonesia Timur, Maluku-Ambon hingga Papua, Bugalu dikenal dengan "Papeda". Dalam masakan Bugalu, Kadundung ini sebagai pemberi rasa asam dan aroma yang sangat khas dan tentu kaya vitamin. Jika di Polman (Kabupaten Polewali Mandar) Sulawesi Barat, ada Nasu Kadundung. Beuhhh rasanya jangan ditanya!. Disana, daun Kadundung ini menjadi bahan utama dari masakan khas dari suku Pattae. Nasu kadundung diracik dari bumbu-bumbu sederhana namun memiliki rasa yang super biadab! Berkat aroma khas dari daun Kadundung ini. Menarik menanti kabar dari sahabat saya Coki @rahungnasution sang koki gadungan di Banda Neira sana. Apa kabar Banda Neira? Apa kabar bang Cok? #kokigadungan #Kadundung #kedondongmuda #Spice #spices #Bugalu #kapurung #nasukadundung #ACMI #ethnic #ethnicculinary #celebec (di Jakarta, Indonesia)
#ethnicculinary#ethnic#kadundung#nasukadundung#kedondongmuda#celebec#acmi#kapurung#spice#kokigadungan#spices#bugalu
0 notes
Photo
"Memasak merupakan aksi revolusioner" Coki, Wolverine #diufuktimur @kokigadungan ================================== #man #portrait #tattoo #ethnic #ethnicculinary #spice #kokigadungan #pelancongsosial (at Sampit)
5 notes
·
View notes