#ayam pelung
Explore tagged Tumblr posts
Text
Ketua DPRD Kabupaten Bogor Rudy Susmanto Terima Hadiah Ayam Pelung di Hari Ulang Tahunnya yang ke-39
RASIOO.id – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto, mendapat kejutan istimewa di hari ulang tahunnya yang ke-39. Saat mempersiapkan Sidang Paripurna Istimewa Hari Kemerdekaan pada Kamis, 15 Agustus 2024, Rudy menerima hadiah seekor ayam pelung berwarna merah putih Kelompok Wartawan (Pokwan) DPRD Kabupaten Bogor, yang diwakili oleh Eka Rudy Wibowo. Hadiah…
0 notes
Text
Jenis Ayam Hias Cantik dan Cara Merawatnya yang Baik!
Ayam hias yang unik karena suaranya adalah ayam ketawa dan ayam pelung, sementara untuk postur keindahan tubuhnya seperti ayam brahma dan ayam serama, warna hitam yang eksotik seperti ayam cemani, sedangkan dari bulu yang unik, yakni ayam kapas. Lantas, apa saja jenis ayam hias unik yang cocok untuk dipelihara?
1. Ayam Cemani
Ayam cemani merupakan salah satu spesies ayam asli yang berasal dari Indonesia. Cemani mempunyai ciri khas warnanya yang hitam, mulai dari bulu, kulit, dubur, hingga kaki dan membuatnya menjadi tampak eksotik ketika dipandang.
2. Ayam Kapas
Ayam silkie atau yang juga akrab disebut dengan ayam kapas memang sudah populer di Indonesia, hal ini dikarenakan bulunya yang sangat unik karena serupa layaknya kapas. Konon, ayam ini berasal dari negeri Cina. Bulunya yang mengembang dengan posisi berdiri sehingga dari kejauhan terlihat besar menjadikan ayam kapas ini tampak cantik dan anggun.
3. Ayam Pelung
Ayam pelung ini merupakan salah satu jenis ayam yang berasal dari Indonesia tepatnya di daerah Cianjur Jawa Barat. Ayam ini mempunyai tubuh yang besar dan tegap ketika berdiri, sehingga temboloknya akan tampak menonjol.
0 notes
Text
Apakah Ayam Arab Jantan Bisa Bertelur ?
Ayam arab menjadi salah satu jenis ayam buras (bukan ras) yang unggul dalam produktivitas telurnya yang tinggi. Jumlah produktivitas telur ayam arab betina dapat mencapai angka 240 – 260 butir/ekor dalam waktu satu tahun. Pelung usaha ternak ayam arab ini saat ini masih terbuka cukup lebar. Banyak masyarakat yang telah membudidayakan ayam arab untuk dijadikan sebagai ayam penghasil…
View On WordPress
0 notes
Text
Apakah Ayam Arab Jantan Bisa Bertelur ?
Ayam arab menjadi salah satu jenis ayam buras (bukan ras) yang unggul dalam produktivitas telurnya yang tinggi. Jumlah produktivitas telur ayam arab betina dapat mencapai angka 240 – 260 butir/ekor dalam waktu satu tahun. Pelung usaha ternak ayam arab ini saat ini masih terbuka cukup lebar. Banyak masyarakat yang telah membudidayakan ayam arab untuk dijadikan sebagai ayam penghasil…
View On WordPress
0 notes
Text
Patung Ayam Pelung Ikonik Kecamatan Gekbrong Roboh Diterpa Gempa Bumi
Patung Ayam Pelung Ikonik Kecamatan Gekbrong Roboh Diterpa Gempa Bumi
CIANJUR – Patung Ayam Pelung yang menjadi ikonik Kecamatan Gekbrong dan Warungkondang, Kabupaten Cianjur, rontok di goyang bencana alam gempa bumi, Rabu (7/12/2022). Adapun lokasi patung tersebut berada di Jl. Bangbayang yang terkenal dengan jalur tengkoraknya, tepatnya di Kp. Bangbayang Desa Bangbayang, Kecamatan Gekbrong Kabupaten, Cianjur. Patung tersebut persis berada di halaman rumah salah…
View On WordPress
0 notes
Video
Punya KOKOK ?? Bandingkan !! Punya Anda Sepanjang Ini ?? Mantap....
0 notes
Link
Menggali tuntas seputar ayam pelung
0 notes
Link
Ciri Ayam Pelung Lokal Asli Cianjur Yang Unik dan Istimewa
#ayamaduan #sabungayam #ayambangkok #sabungayamonline #beritaayam #infoayam #aduayam #ayampetarung #AyamPelung #AyamPelungAsli #Fisikayampelung #ciriayampelung #ayamhias #ayamaduanasliIndonesia
#fisik ayam pelung#ayam bangkok#ayam aduan#sabung ayam#sabung ayam online#berita ayam#adu ayam#info ayam#ayam petarung#ayam pelung#ayam pelung asli#ayam aduan asli Indonesia#ayam hias
0 notes
Text
Ini Sanksi dari Bupati Seandainya Ada Pejabat tak Dukung PPKM Darurat
Ini Sanksi dari Bupati Seandainya Ada Pejabat tak Dukung PPKM Darurat
Manjur.co, CIANJUR – Bupati Cianjur, Herman Suherman, memberi peringatan keras kepada pejabat di lingkungan Pemkab Cianjur agar wajib mendukung penerapan pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) darurat. Jika ada yang berupaya membangkang, Herman sudah menyiapkan sanksinya. “Jangan sesekali tidak mendukung penerapan PPKM darurat di Kabupaten Cianjur. Jika tidak mendukung, maka nasib…
View On WordPress
0 notes
Text
Tonton "Ayam Pelung berpoligami." di YouTube
youtube
0 notes
Photo
Festival Ayam Pelung Nasional – Kampus IPB Dramaga Bogor, 8 September 2019 http://bit.ly/2Z5Kz0C
0 notes
Photo
WA O85-227-9O2O2O Promo Akhir Bulan Jual Obat Obatan Ayam Aduan Cibinong Nggak Nemu Obat Obatan Ayam Aduan? Hub. O85-227-9O2O2O, Obat Nafsu Makan Ayam Aminovita, Obat Obat Untuk Ayam Aduan, Obat Obatan Ayam Aduan, Obat Obatan Buat Ayam Aduan, Obat Obatan Untuk Ayam Aduan
0 notes
Video
youtube
Anakan Ayam Pelung dan Ayam Brahma Barokah Farm Temanggung (082135523532)
0 notes
Link
Siapa yang belum kenal ayam ketawa asli kebanggaan asal Indonesia satu ini #ayambangkok #ayamaduan #sabungayam #sabungayamonline #beritaayam #infoayam #updateayam #aduayam #ayamketawa #ayamketawaasli #ayamaduanlokalIndonesia #ayampelung
#ayam pelung#ayam bangkok#ayam aduan#sabung ayam#sabung ayam online#berita ayam#info ayam#update ayam#ayam ketawa#ayam ketawa asli#ayam aduan lokal indonesia
0 notes
Photo
Cara Ampuh Agar Ayam Pelung Berkokok Panjang Cara Ampuh Agar Ayam Pelung Berkokok Panjang - Untuk pembahasan kali ini adalah memberi makanan ayam pelung agar berkokok panjang dan merdu.
0 notes
Text
Tips Cara Beternak Ayam Tanpa Bau Bag.1
Tips Cara Beternak Ayam Tanpa Bau Bag.1
Sabung Ayam Online – Kotoran ternak yang berbau merupakan salah satu masalah yang banyak dialami peternak, maka peternak memerlukan penanganan yang serius dan tepat, sangat banyak peternak yang sudah mengeluh dalam beternak ayam karena bau kotoran ternak ayamnya yang menyebar di sekitar lingkungan.
Bahkan para peternak pun sudah banyak melakukan berbagai cara untuk mengatasinya, apalagi kotoran…
View On WordPress
#Ayam Aduan#Ayam Bangkok#ayam pelung#AyamBerita#Bandar Sabung#Berita Sabung Ayam#OnlineTips#Sabung Ayam
0 notes