#Razia pengendara
Explore tagged Tumblr posts
Text
Operasi Keselamatan Kapuas 2025: Polda Kalbar, Dishub dan Denpom AD Edukasi Pengendara di Ketapang
Operasi Keselamatan Kapuas 2025: Polda Kalbar, Dishub dan Denpom AD Edukasi Pengendara di Ketapang KBRN1, KETAPANG|| Polda Kalimantan Barat, melalui Operasi Keselamatan Kapuas 2025, menggelar kegiatan sosialisasi dan penegakan disiplin terhadap pengendara di Jalan Brigjend Katamso, Kecamatan Delta Pawan, Kabupaten Ketapang. Operasi ini merupakan kolaborasi antara Polres Ketapang, Dinas…
#disiplin lalu lintas#Edukasi keselamatan#Keselamatan berkendara#Ketapang#Operasi Keselamatan Kapuas#Operasi lalu lintas#Penegakan disiplin#Polda Kalimantan Barat#Razia pengendara#Satlantas Polres Ketapang#sosialisasi keselamatan
0 notes
Text
Ratusan Pengendara Terjaring Razia Pajak Kendaraan di Daan Mogot Kota Tangerang
RASIOO.id – Ratusan pengendara baik roda dua maupun roda empat yang melintas di Jalan Raya Daan Mogot, Kota Tangerang, Provinsi Banten terjaring razia pajak kendaraan. Razia tersebut digelar dalam rangka memenuhi target PAD Provinsi Banten serta menyadarkan pengendara untuk taat pajak. Kasi Pendataan dan Penetapan Samsat Cikokol, Ratu Ema Mahfudloh mengatakan, razia digelar oleh Samsat Cikokol…
0 notes
Text
Gencarkan Razia Knalpot Brong, Begini Kata Kasatlantas Polresta Pekanbaru
INGATLAH – Maraknya penggunaan knalpot racing atau brong di Pekanbaru memicu Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Pekanbaru untuk terus melakukan razia dan penilangan terhadap pelanggar lalu lintas. Razia ini bertujuan untuk menciptakan ketertiban serta memberikan efek jera kepada pengendara. Kasat Lantas Polresta Pekanbaru, AKP I Made Juni Artawan, menjelaskan bahwa razia difokuskan pada…
0 notes
Text

🚦 Yuk Bikin SIM, Biar Berkendara Makin Aman dan Legal! 🚗💨
Hey, buat kamu yang udah cukup umur buat bikin SIM, jangan tunda-tunda lagi, yuk urus SIM-mu sekarang! ✨
📋 Kenapa sih harus punya SIM? ✅ Legal & Aman: Jadi pengendara yang taat aturan. ✅ Anti Tilang: Nggak khawatir saat ada razia. ✅ Lebih Keren: Jadi bukti kamu pengendara yang bertanggung jawab!
⚠️ Usia udah cukup, tapi SIM belum ada? Let’s go! Jangan lupa siapin dokumen, datang ke kantor SIM terdekat, dan ikuti tesnya dengan baik. 🚀
Jadi, kapan mau urus SIM-mu? 😉
•• AYO MANDIRI TERTIB BERLALU LINTAS ••
@korlantaspolri.ntmc @ntmcchannel @ditlantaspoldajatim
#korlantaspolri.ntmc #ntmcchannel #ditlantaspoldajatim
��2024 Satlantas Polres Trenggalek
0 notes
Text
Demak, Matapadma- Kepolisian Resor (Polres) Demak, Jawa Tengah, menggelar Operasi Patuh Candi 2024 mulai hari ini, Senin (15-7–2024).
Operasi Patuh Candi 2024 akan dilaksanakan selama 14 hari, yakni pada 15-28 Juli 2024 di wilayah hukum Polda Jawa Tengah.
Operasi tersebut diawali dengan Apel Gelar Pasukan yang diikuti TNI, Polri, Dishub, Satpol PP dan perwakilan Patroli Keamanan Sekolah (PKS) di Kabupaten Demak.
Dalam kegiatan tersebut dihadiri Bupati Demak, Dandim 0716 Demak, Kapolres Demak, Kajari Demak serta Pejabat Utama Polres Demak.
Bupati Demak Eisti’anah dalam kesempatan itu membacakan amanat Kapolda Jawa Tengah. Ia mengatakan, melalui Apel Gelar Pasukan ini diharapkan dapat menyatukan pemahaman untuk memaksimalkan pelaksanaan Operasi Patuh Candi 2024.
Jumlah pelanggaran lalulintas di wilayah Jawa Tengah dari tahun ke tahun semakin meningkat. Hal ini menunjukan kurangnya kesadaran masyarakat dalam ketertiban berlalu lintas.
“Banyaknya pelanggaran berpotensi menyebabkan kecelakaan, hal ini perlu adanya tindakan preemtif dan preventif dengan melaksanakan kegiatan sosialisasi kepada masyarakat. Selain itu, polisi juga akan melaksanakan penegakan hukum sebagai upaya terakhir dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat,” kata Bupati Eisti’anah.
Operasi ini, dikatakan Eisti’anah, dilaksanakan dengan tujuan menurunkan angka pelanggaran, kecelakaan lalulintas dan angka fatalitas korban lakalantas serta meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas.
“Pada Operasi Patuh ini, kita akan lebih mengedepankan pendekatan giat edukatif dan persuasif serta humanis didukung penegakan hukum secara elektronik, statis dan mobile,” ungkapnya.
Kapolres Demak AKBP Muhammad Purbaya menambahkan, sebelum melakukan penegakan hukum kepada masyarakat, pihaknya telah menggelar razia kepada anggota.
“Sebelum melakukan penegakan hukum keluar, kita laksanakan penertiban di internal terlebih dahulu. Dalam razia tersebut tidak ditemukan pelanggaran oleh anggota, baik kelengkapan kendaraan maupun surat lainnya,” kata AKBP Purbaya.
Diterangkannya, Ada 13 jenis pelanggaran yang menjadi fokus penindakan selama masa Operasi Patuh Candi 2024 di Kabupaten Demak.
Berikut daftar pelanggaran yang akan ditindak oleh petugas selama operasi pada 15-28 Juli 2024:
1. Kendaraan yang melawan arus jalan
2. Berkendara di bawah pengaruh alkohol
3. Menggunakan ponsel saat mengemudi
4. Tidak mengenakan helm standar nasional Indonesia (SNI)
5. Tidak menggunakan sabuk keselamatan
6. Pengendara yang melebihi batas kecepatan
7. Berkendara di bawah umur atau tidak memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM)
8. Berboncengan motor lebih dari satu orang
9. Kendaraan roda empat atau lebih tidak memenuhi laik jalan
10. Kendaraan tidak dilengkapi Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK)
11. Melanggar marka jalan
12. Memasang rotator dan sirine bukan peruntukan
13. Menggunakan pelat nomor atau Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) palsu.
“Kami harap dengan adanya Operasi Patuh ini, kesadaran masyarakat meningkat sehingga kecelakaan lalulintas dapat diminimalisir,” pungkasnya.
0 notes
Text
Satlantas Temukan Banyak Pelanggaran Saat Razia Kendaraan Roda Dua
Polresta Jayapura Kota,– Satuan Lalu Lintas Polresta Jayapura Kota melaksanakan Operasi Patuh Cartenz 2024, yang fokus pada pemeriksaan kendaraan roda dua yang bertempat di Taman Imbi, Selasa (16/7). Dalam operasi ini, para personel yang kurang lebih sekitar 30 orang dan di pimpin oleh Iptu Slamet Sabariyanto, S.Sos menargetkan pelanggaran kasat mata seperti pengendara yang tidak menggunakan…
0 notes
Text
Musim Razia, Pastikan Perpanjangan SIM Lewat Layanan Keliling Satpas Prototype Polres Banyuwangi: Ada 4 Titik Mulai 16 Juli-19 juli 2024
Radarbanyuwangi.id – Pengendara kendaraan bermotor baik roda dua maupun empat wajib punya kartu sakti yang satu ini. Namanya surat izin mengemudi (SIM). SIM merupakan salah satu kelengkapan yang harus senantiasa dibawa saat berkendara. Dan bagi masyarakat yang kini akan memperpanjang masa berlaku lisensi mengemudinya. Satpas Prototype Polresta Banyuwangi memberikan layanan mudah dan terjangkau.…
0 notes
Text
Operasi Keselamatan Semeru: Polisi Bagikan Helm Dan Coklat
Pacitan – Polisi dari Satuan Lalu Lintas Polres Pacitan melakukan pembagian helm gratis kepada puluhan pengendara yang terjaring razia dalam Operasi Keselamatan Semeru 2024. Kegiatan ini dilakukan guna meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menekan angka kecelakaan. Mayoritas pelanggar yang terjaring razia adalah orang tua yang membawa anaknya tanpa dilengkapi helm. Mereka kemudian dihentikan…

View On WordPress
0 notes
Text
Operasi Keselamatan Semeru Polisi Bagikan Helm Dan Coklat
Pacitan – Polisi dari Satuan Lalu Lintas Polres Pacitan melakukan pembagian helm gratis kepada puluhan pengendara yang terjaring razia dalam Operasi Keselamatan Semeru 2024. Kegiatan ini dilakukan guna meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menekan angka kecelakaan. Mayoritas pelanggar yang terjaring razia adalah orang tua yang membawa anaknya tanpa dilengkapi helm. Mereka kemudian dihentikan…

View On WordPress
0 notes
Text
Operasi Keselamatan Maung 2024: Polresta Serang Tertibkan Pengendara
SERANG – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Serang menggelar razia kendaraan dalam rangka Operasi Keselamatan Maung 2024. Operasi ini bertujuan untuk meningkatkan disiplin dan tertib berlalu lintas di wilayah hukum Polresta Serang. Operasi Keselamatan Maung 2024 berlangsung selama 14 hari, mulai dari tanggal 4 hingga 17 Maret 2024. Petugas menyasar lokasi rawan kecelakaan, rawan pelanggaran,…

View On WordPress
0 notes
Text
Razia Pajak Kendaraan di Jalan Sudirman Jaring Puluhan Pengendara
Hargo.co.id, GORONTALO – Puluhan pengendara terjaring razia pajak kendaraan bermotor (PKB) di jalan Jendral Sudirman, Kota Tengah, Kota Gorontalo, Rabu (29/2/2024). Razia tersebut dilaksanakan Tim Gabungan Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) dan Badan Pendapatan Daerah (Bapeda) serta Jasa Raharja Gorontalo. “Razia ini kita lakukan sehubungan dengan adanya kebijakan Pemprov Gorontalo yang…

View On WordPress
#Bapeda#Ditlantas#Jasa Raharja#Operasi Pajak#Pajak Kendaraan#PKB BBN KB#Provinsi Gorontalo#Razia#Tim Gabungan
0 notes
Text
Dalam 3 Jam, Polres Bogor Tilang 70 Kendaraan di Jalan Tegar Beriman
RASIOO.id – Polres Bogor melakukan Operasi Zebra Lodaya 2024 di Jalan Tegar Beriman, Cibinong, Kabupaten Bogor pada Selasa, 12 Oktober 2024. Kanit Turjawali Polres Bogor, Iptu Angga Nugraha menjelaskan, sebanyak 105 pengendara yang diberhentikan untuk menanyakan kelengkapan surat bermotor dan kelengkapan berkendara. “Ada sekitar 105 kendaraan yang kami berhentikan dengan sekitar 70 di antaranya…
0 notes
Text
Masih Belum Tahun Jenis Razia Kendaraan? Ini 6 Jenis Bentuk Razia Kendaraan yang Dilakukan Oleh Petugas
LALU LINTAS SUMBAR TODAYNEWS–Selama ini masyarakat pasti sering bertanya berhubungan dengan masalah tentang pemeriksaan kendaraan bermotor. Aktivitas ini biasanya dilakukan oleh polantas di jalan raya, sebagai tindak penertiban pengendara. Dari aktivitas tersebut, tidak jarang ada yang merasa jengkel karena beberapa alasan khusus, misalnya karena menghambat pekerjaan, dan sebagainya. Tidak perlu…

View On WordPress
0 notes
Text
Ini Hasil Operasi Zebra Cartenz 2023
JAYAPURA | Kepolisian pekan ini resmi merilis hasil pelaksanaan Operasi Zebra Cartenz 2023. Di Jayapura Kota, hasil operasi yang dilakukan selama 14 hari, tercatat sebanyak 270 pengendara terjaring razia dan diberikan sangsi tilang, sedangkan 1.074 pengendara diberikan teguran. “Angka ini jika dibandingkan dengan Operasi Zebra tahun lalu memiliki kenaikan sebanyak 90% dikarenakan Operasi Zebra…

View On WordPress
0 notes
Text
Razia Gabungan dalam Operasi Patuh Progo 2023 di Bantul: 157 Pengendara Kena Tilang
http://dlvr.it/Ss05Vp
0 notes
Text
Disiplinkan Lalu Lintas, Operasi Patuh Lodaya Segera Dilaksanakan
Disiplinkan Lalu Lintas, Operasi Patuh Lodaya Segera Dilaksanakan
POLRES CIREBON KOTA, CakraNusa.id – Operasi Patuh Lodaya 2021 akan segera digelar, untuk mendisiplinkan masyarakat agar selalu tertib berlalu lintas. Tidak hanya itu, pihak kepolisian juga akan mengawal penerapan protokol kesehatan dalam pencegahan penyebaran Virus Covid-19 yang masih terjadi. Terkait dengan hal tersebut jajaran sat lantas Polres cirebon kota siap mensukseskan dan melaksanakan…

View On WordPress
0 notes