Text
Seputar Keputusan Hidup
Ramai-ramai meyoal child-free yang intensinya mengarah pada “better this than this”. Sadar gak kalo perihal ini udah ada sejak dari dulu kala, cuma beda-beda aja konteksnya. Kalo dalam lingkup parenting ada, lahiran normal vs caesar; ASI vs sufor; work mom vs full time mom. Dan masih banyak lagi konteksnya tergantung level prioritasnya. Jadi buatku, ini bukan hal baru. Dan jaman dulu kayaknya lebih edan lagi deh penghakiman-nya. Alah, sesimpel kena nyinyiran tetangga deh, jaman belum ada media sosial, ibu-ibu nongkrong di sore hari itu lebih menyeramkan. Percayalah.
Anw, yang mau aku soroti adalah bukan soal lebih baik “ini” atau “itu” karena…pilihan hidup tuh gak akan ada habisnya beneran deh. Jadi nikmati aja orang mau kampanye inainu atas pilihan hidupnya, selama gak membuat kalian semua menderita secara langsung. Tapi saranku, kalian jangan gitu hehe, we never know what life could bring us cause life is full of options and possibilities. Okay, jadi yang mau aku soroti adalah ketegasan dalam memutuskan pilihan dan yakin atas pilihannya itu.
Jadi ketika, gitasav memutuskan untuk “okay aku dan suami memilih untuk child-free”, I was like…wow keren banget nih orang. She knows what she want and (try to) make it happened. Terlepas dari kampanyenya yang aku gak mengamininya karena, well..noraque. Aku salut dia berani dengan tegas membuat sebuah keputusan. Sereceh apapun alasan dibaliknya, yang harus selalu kita hargai adalah bahwa setiap orang punya alasan atas apa yang dia lakukan termasuk dalam memutuskan pilihan-pilihan penting dalam hidup. Im fully respected, cause im not.
Ya, aku sering bimbang sama pilihan yang aku ambil kayak milih major kuliah aja yang turun tangan orang tua. Is that what I really want at that time? No, and I don’t know what I want. Kadang juga mengecilkan kata hati sendiri “duh, kamu aja yang milih kalo aku takut sial ntar” ini tuh sering bangeeet terjadi pada diriku. Im not born to be a decision maker…or pas aku kecil memang tidak dibiasakan diberikan pilihan atau diberi kesempatan memilih. Idk.
Setelah kuresapi lebih dalam lagi, aku juga kerap menyesali keputusan secara berlebihan. Dibanding accepting, aku lebih senang regretting. Padahal kalau dipikir-pikir yang hidup terus berjalan, gak peduli kita lagi di titik terendah dalam hidup matahari tetap terbit di timur, ikan hidup di air, burung terbang di langit, manusia menghirup oksigen…semua tetap berjalan sebagaimana mestinya. Ketika aku lagi terpuruk, aku punya hasrat seisi dunia ini juga harus ikut terpuruk. Merasakan apa yang aku rasakan. Enak aja semua pada happy, aku di sini menderita. Ini childish, tapi ngaku aja kalian juga pernah terlintas punya hasrat seperti ini juga kan?! Dan, parahnya gak jarang menyalahkan diri sendiri kenapa dulu ketika mengambil keputusan, gak dipikirkan secara matang. Ini case yang masih ku inget ya, sebelumnya banyak lagi but I can’t remember precisely.
Begini ceritanya (ceilah), jadi ketika Papa gone forever I was thinking that this is the time to lighten Mama's burden. One way that I could think of is having a job. Long story short, aku dapat pekerjaan, the settle one. Pekerjaanku ini memaksaku untuk pindah ke ibukota, yang ternyata gak cocok ritme kehidupannya sama my previous one. Kemacetan Jakarta kills every cell in my body, ugh. Dan aku memohon-mohon pertolongan sambil menangis tersedu kepada Mama untuk nyari cara apapun…I repeat apapun supaya bisa kerja di kota tempat Mama tinggal. Dan ternyata im still here everybody! Instead of trying to face every punch that life give me in, aku memilih kabur mencari cara untuk tidak menghadapinya. Padahal yang dulu pengen banget dapet kerja ya aku. Well, ini secuil contoh yang pernah terjadi di hidupku. It takes much time for me to finally relieve that life is sucks and it’s okay. Banyak waktu terbuang untuk meratapi hidup, mencari cara menghindarinya, dan merutuki nasib. Padahal lebih efisien kalo belajar menerima apa adanya hidup ini. Rumput tetangga akan selalu lebih hijau, jadi gak usah capek membuat rumput kita lebih hijau lagi. Toh, selalu akan ada yang lebih hijau.
In addition, kenyataannya, dunia gak akan ikut kamu menangis ketika kamu lagi mentallybreakdown. Perlu disadari adalah bahwa mau gak mau suka gak suka, kita harus menghadapi hidup ini selagi kita hidup. That’s why Soe Hok Gie bilang nasib paling baik adalah tidak dilahirkan.
Yeah, life is sucks but also wonderful at the same time. Ada saatnya hidup memberi kita berkah yang tidak disangka-sangka. Ada saatnya kamu diberi ujian berat menurut levelmu. It’s all about Yin and Yang, and everything in beetwen. Kenapa ada and everything in beetwen? Karena ada saatnya aku gak tahu apakah ini yang aku mau? Apakah aku bakal menyesal? Full of doubt in decide a thing and also doubting my self like…”can I face that if my expectation doesn’t come true?”. Aku bisa bilang aku udah di fase “okay gapapa kalo ternyata pilihanku gak sesuai ekspektasi dan tidak iri sama orang lain yang mendapatkan apa yang aku inginkan”. Aku percaya konsep rezeki sudah diatur Allah. Yang bisa kita lakukan adalah berusaha dengan sepenuh hati dan bertanggung jawab. Like my favourite quotes Good plan might not be God’s plan.
Nikmatilah hidup dengan bijak.
0 notes
Video
tumblr
Tanjung Bira, Bulukumba, 2021
The boisterous rush of sand and surf suddenly takes me back to my college days, where the company of dear friends brings an ache of longing. I yearn to return to a time when tomorrow held no fear, and our laughter echoed as if we were the only ones on earth, carefree and unburdened by the future.
0 notes
Quote
Wish i had mood booster machine which easily to turn on and turn off every single shithappens
0 notes
Quote
Ah! Novel yang bercerita tentang naik gunung tuh terlalu banyak Masako-nya .....
Wawan, orang payung, 2014
0 notes
Photo
Turis domestik yang merasa asing
Gili Trawangan, Lombok, NTB (Januari, 2013)
1 note
·
View note
Quote
The best part of life is learn. If you never learn, you'll never be the best
1 note
·
View note
Photo
Keindahan alam ini datang saat sedang membully seorang teman
dua-duanya, Indonesia sekali.
(Laut Banda, 020614)
0 notes
Text
Telan Saja
Sudah banyak kali saya sering merasa cukup dan memilih untuk menyerah. Saya merasa, kami begitu tidak satu lidah. Kata orang perbedaan itu baik karena kalian akan saling mengisi. Tapi, (sekali lagi) saya merasa, kami hanya saling menyaingi. Sudah banyak kali saya bilang akhiri. Namun saya luluh lagi, karena untungnya saya masih cukup waras untuk menyalahkan ego. Tak apa menjilat ludah sendiri (lagi). Kata orang pengalaman itu adalah guru terbaik. Bahkan guru terbaik dan terhebat pun akan kewalahan punya murid teramat bodoh seperti saya yang selalu mengulang kesalahan. Sudah banyak kali saya berprasangka kalau semua ini disebabkan oleh perilaku buruk saya. Saya merasa, tidak ada yang mau mengerti apalagi menunggu peka. Saya terlalu banyak mengkhayal. Jangan-jangan selama ini hanya fatamorgana. Ternyata saya bercinta dengan ekspektasi. Koreksi diri, tidak hanya saya tentunya. Karena kalau seperti ini terulang sampai beberapa tahun lagi, maaf, mungkin saya sudah terlalu lemah dan lebih memilih kalah. Mengapa tidak kita coba telan saja semua ini? Bila koreksi menyebabkan penyakit di hati.
0 notes
Text
Kelu(h)
Menjadi gelap adalah kutukan juga Ketakutan Mata batin bak oase Tak lebih indah dari puisi Bapak Orang hidup bernafas Tiap helanya adalah warna Ditentukan situasi dan keadaan juga Cuaca Macet Panas Antri Terik Rumit Hujan Mogok Lidahku kelu mendengar keluhanmu Mengapa kita tidak diam selagi bisa? Karena diam tidak berarti tidak ada
0 notes
Quote
Apalah arti rupa bila tidak punya selera. Dan masalah desa kota adalah seputar kasta
0 notes
Quote
Diantara kita sedang tercipta ruang yang hampa. Pikiran kupaksa untuk kembali memproyeksikan saat dimana pertanyaan tentang sebuah palu mampu membuat aku tersipu malu. Lekas tumbuh jambul.
0 notes
Text
PULANG
Gertak dan hentak tlah kulakukan hanya untuk membuatmu
Lupa
Caci dan maki tlah kulakukan hanya untuk membuatmu
Pergi
Bisu, kelu, hening, diam, tanpa kata, apapun itu
Selagi saru
Yang mampu membuatmu melangkah
Pulang
Pulang untuk menjadi utuh atau
Pulang untuk mencari utuh
Apalagi jika bukan tetes air mata bahagia mengiringi, palsu
Terarsir bersama seperti senyuman mengintai langkah yang mampu berdiri
Tanpa perlu diajari lagi
0 notes
Text
Sadness
Banyak yang bertanya, Mengapa harus bersedih seakan-akan tiada hari esok? Mengapa harus membuang-buang airmata? Karena kesedihanmu ini mungkin saja sepihak Mungkin saja dia sedang berbahagia dengan hidupnya See, Kita terlalu senang berandai-andai. Padahal hidup akan lebih berkesan bila berupa kejutan. Dan percayalah kamu, ketika kamu menangis bersedih dengan tulus maka kamu tak pernah akan pamrih. Tangis dan sedihmu itu bukan celaka, tapi bahagia. Dia yang membuatmu menangis dan bersedih adalah permata.
0 notes
Text
I Turn To You - Christina Aguilera
When I'm lost in the rain In your eyes I know I'll find the light To light my way, when I'm scared losing ground When my world is going crazy you can turn it all around And when I'm down you're there pushing me to the top You're always there giving me all you've got For a shield, from the storm for a friend, for a love To keep me safe and warm, I turn to you For the strength to be strong, for the will to carry on For everything you do, for everything that's true, I turn to you When I lose the will to win I just reach for you and I can reach the sky again I can do anything 'cause your love is so amazing 'Cause your love inspires me And when I need a friend you're always on my side Giving me faith taking me through the night [ From: http://www.elyrics.net ] For a shield, from the storm, for a friend, for a love To keep me safe and warm, I turn to you For the strength to be strong and for the will to carry on For everything you do I turn to you yeah For the arms to be my shelter through all the rain For truth that will never change for someone to lean on But for a heart I can rely on through anything For the one who I can run to oh I turn to you For a shield from the storm, for a friend, for a love To keep me safe and warm, I turn to you For the strength to be strong, for the will to carry on For everything you do, for everything that's true For everything you do, for everything that's true, I turn to you
Hasil curious dari kaset teteh -- album kompilasi love song. Lagu ini kalau sudah selesai pasti di rewind lagi. Padahal enggak begitu ngerti artinya apa. Kata teteh (yang habis ngebaca majalah hai), lagu ini dinyanyiin Christina sebagai tanda cinta kepada ibunya. Dan, saya pernah menyanyikan lagu ini di depan kelas saat tiga SMP saat mata pelajaran conversation. Sir Jamanhuri, guru pengampu dan juga guru muda, nampak tercengang. Saya diam-diam tersenyum, ada rasa bangga dihati lalu kembali duduk.
Lusa, Mamah mendapat pengaduan Sir Jamanhuri via telepon. Beliau mengatakan saya perlu mendapat bimbingan orang tua dirumah lebih intensif lagi karena insecure dengan pergaulan saya yang mengetahui lagu Christina Aguilera. Christina Aguilera saat itu sedang naik daun dan ia sering berpakaian sexy. Saya lagi dimasa-masa puber.
0 notes
Text
Sambil tersenyum
Ditiap tarikan nafasnya tidak lagi ada aku Tidak juga yang lain Baginya bernafas adalah kewajiban untuk terus berpacu dengan waktu Tidak perlu ada inovasi Dahinya yang mengernyit hingga mengeluarkan keringat memberi sinyal ragu Tidak tahu pada siapa Matanya hanya tertuju pada layar smartphonenya sambil sesekali menggigit bibir Tidak jelas apa yang ia lihat Sedang Aku Aku tahu semua telaah deskriptif yang telah kubuat Sebuah Firasat Pertanda yang hanya disimpulkan sepihak, kali ini pertanda tanpa wujud Tapi tidak perlu merasa takut lagi Kita berdua telah mampu mengusap air mata dengan tangan sendiri
0 notes