#suzuki gsx s150 touring
Explore tagged Tumblr posts
Text
Selama Tujuh Bulan Pasang Harga Perkenalan, Di Oktober 2017 GSX-R150 dan GSX-S150 Kembali ke Harga Normal
Selama Tujuh Bulan Pasang Harga Perkenalan, Di Oktober 2017 GSX-R150 dan GSX-S150 Kembali ke Harga Normal
Jakarta – Sejak awal kehadiran Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 di Indonesia, beragam gebrakan menarik terus diberikan oleh PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) kepada publik. Salah satunya promo harga perkenalan yang berlangsung sejak Februari 2017 hingga Agustus 2017, kini bertambah durasinya hingga bulan September 2017. Kesempatan menguntungkan ini bisa dinikmati oleh calon konsumen sebelum SIS…
View On WordPress
#gsx r150 modif#gsx s 150 vs cb150r#harga suzuki gsx 150 full fairing#harga suzuki gsx r 150#harga suzuki gsx r 250#kredit suzuki gsx r150#suzuki GSX R150 harga#suzuki gsx r150 indonesia#suzuki gsx r150 modif#suzuki gsx s 150 top speed#suzuki GSX s150#suzuki gsx s150 harga#Suzuki GSX S150 indonesia#suzuki gsx s150 modifikasi#suzuki gsx s150 review#suzuki gsx s150 touring
0 notes
Photo
Peminat Motor Sport di Indonesia Meningkat, Ini Alasannya - MEDIAINI.COM – Motor sport merupakan idaman pencinta otomotif. Selain terlihat keren dan gagah untuk dikendarai, banyak keunggulan yang membuat motor jenis ini laris dibeli. Meski tidak semua orang cocok menggunakannya, namun motor ini termasuk salah satu kendaraan paling diidamkan oleh seorang pria tangguh. Dibanding skutik dan motor bebek, motor sport jelas memiliki kecepatan tinggi di atas rata-rata. Didesain dengan kecepatan maksimal, sudah pasti memiliki cc yang lebih besar. Buat yang hobi touring, sangat nyaman mengendarai ini. Desain body-nya keren, menjadikannya lebih gahar dan macho ditunggangi pria.
Mengenal Jenis-Jenis Motor Sport
Pure-Sport
Pure-sport banyak diminati dan sudah banyak yang memilikinya. Mempunyai performa yang kencang dan mengerikan. Handling motor ini pun termasuk lincah. Ditambah dengan posisi riding-nya yang relatif merunduk, sebab posisi kemudi clip-on nya rendah. Kendaraan ini biasa dipakai oleh anak muda laki-laki. Beberapa merek jenis ini yang paling terkenal di Indonesia adalah Kawasaki Ninja-series, Ducati Panigale, Honda CBR150R, dan Yamaha YZF-R1M. bicara soal harga, motor jenis Pure-sport ini cukup mahal, yakni mulai Rp 36,18 juta hingga Rp 116 juta.
Naked-Sport
Disebut naked-sport sebab tidak memiliki fairing atau cover body bagian depan. Perbedaan motor jenis ini dengan yang lain adalah stangnya sudah tersedia dalam dua model. Yaitu standar dan clip-on. Posisi riding motor naked-sport sedikit lebih tinggi daripada sport-fairing. Motor ini dilengkapi dengan performa dapur pacu yang sama dengan motor sport di kelas yang sama. Merek-merek yang sudah banyak beredar di Indonesia antara lain adalah Honda CB150R, Kawasaki Z-series, Suzuki GSX-S150 Touring Edition, Yamaha All New Vixion dan KTM Duke-series. Motor ini dibanderol mulai dari harga Rp 24 juta sampai Rp 93,5 juta.
Supermoto
Motor hasil perkawinan silang antara dirt-bike dengan motor sport ini memiliki postur jangkung. Hal ini menjadikan supermoto memiliki bobot yang lebih ringan. Traksi dan suspensinya pun lebih baik dari dirt-bike pada umumnya. Meskipun mesin yang digunakan tidak segahar motor sport-fairing. Memiliki bodi mirip motor trail, namun bisa digunakan di jalanan beraspal, serta aman dan nyaman dikendarai. Maka, tak salah jika motor ini pun menjadi salah satu jenis motor sport yang banyak diminati. Beberapa merek yang telah ada di pasaran seperti Ducati Hypermotard, Honda CRF250M, Yamaha XT660X, Kawasaki D-Tracker 150, KTM 690 SMC R, dan Aprilia Dosoduro. Motor jenis ini dibanderol mulai harga Rp 19 juta bahkan hingga mencapai Rp 480 juta untuk cc terbesarnya. Baca juga: 7 Motor Sport Terbaik 2021 dan Kisaran Harganya
Sport-Touring
Perpaduan antara performa gahar motor sport dengan kenyamanan motor untuk touring menghasilkan motor jenis sport-touring ini. Motor dengan bobot yang berat untuk menjaga supaya motor tetap stabil. Digunakan untuk touring, tapi handling motor ini dibuat lincah mirip motor sport. Meski peminat motor jenis ini masih terbilang kecil, namun bagi pehobi touring, ini cocok dan nyaman untuk jadi teman perjalanan jauh. Motor jenis ini pun biasanya memiliki cc yang lebih besar. Maka, harganya pun bisa seperti mobil. Mulai dari Rp 63 juta bahkan mencapai Rp 692 juta. Beberapa merek yang terkenal di Indonesia adalah Yamaha MT-09 Tracer, Ducati MultiStarda 950, Honda CRF1100L DCT Africa Twin, dan Kawasaki Versys X-250.
Apa Saja Keunggulan Motor Ini?
Motor ini memang memiliki body yang keren dan juga tampilan sporty, makanya setiap lewat menjadi pusat perhatian di jalan. Harganya juga tidak murah, namun menambah kepercayaan diri pengendaranya. Sebab penampilannya terlihat lebih keren. Dengan performa yang tak perlu diragukan lagi, motor ini memiliki spesifikasi yang sudah pasti lebih tinggi dibanding motor skutik. Performa ini digunakan untuk melaju lebih cepat. Tak jarang pria yang mengidamkan motor ini untuk ditunggangi. Selain itu, lebih tangguh dan efisien. Dapat dikendarai dengan meliuk-liuk meski di tengah kemacetan, tidak memakan banyak ruang parkir, serta dapat menerobos segala medan. Ditambah durabilitasnya yang tinggi, menjadikan motor ini mencakup semua kebutuhan para pria. (Gusti Bintang K.) Sumber Foto Ilustrasi: Pixabay
0 notes
Text
Suzuki GSX-S150 Touring Edition, hanya diproduksi 150 unit saja!!
motorrio.com – Pesona Suzuki GSX-S150 makin moncer nih, dengan adanya versi Touring Edition yang dilaunching Sabtu (08/07) Suzuki seakan mengakomodasi keinginan bikers yang doyan touring tapi memiliki dana terbatas!!
(more…)
View On WordPress
#aksesoris original Suzuki#harga suzuki GSX-S150 touring edition#motorrio#suzuki#suzuki GSX-S150#suzuki GSX-S150 touring#touring edition
0 notes
Text
Suzuki GSX-S150 Touring Edition
Suzuki GSX-S150 Touring Edition
Kembali Suzuki menyalakan nyali para biker tanah air dengan memberikan opsi/pilihan lain dari varian naked sport fairing 150-nya, kelengkapan ini meliputi Windshield dengan jenis smoke atau gelap menambah kesan gagah dipadu dengan hand guard atau pelindung tangan dengan warna senada, tap lupa yang paling mencolok untuk sebuah piranti riding long distance adalah adanya piranti tambahan untuk…
View On WordPress
0 notes
Text
Suzuki GSX S150 Motor Sport Paling Nyaman Bagi Postur Kebanyakan Rider Indonesia
Suzuki GSX S150 Motor Sport Paling Nyaman Bagi Postur Kebanyakan Rider Indonesia
Assalamu’alaikum wa rochmatullohi wa barokatuh
Salam sejahtera buat kita semua, semoga kita semua selamat di perjalanan sampai ke tujuan
Artikel pertamatentang review performa dan handling suzuki gsx s150 menghadapi berbagai medan sudah motogokil tuliskan beberapa hari yang lalu. Karena naik motor tidak hanya sekedar performa, tapi juga kenyamana dan ergonomi, apalagi untuk tipe touring, maka…
View On WordPress
0 notes
Video
Aura Touringnya Kental Banget Bro, Suzuki GSX S150 Touring Edition
1 note
·
View note
Text
Suzuki GSX S150 Jelajah Pantai Pesisir Malang, Seru!
Suzuki GSX S150 Jelajah Pantai Pesisir Malang, Seru!
Macantua.com – Sukses membangun citra sebagai sahabat berpetualang, Suzuki GSX-S150 kembali diandalkan untuk mencari destinasi wisata yang menarik dan belum ramai dikunjungi wisatawan domestik maupun mancanegara. Sepanjang 5 hari perjalanan (8-12 November 2017), 5 orang riders Suzuki GSX-S150 yang terdiri dari 2 orang anggota klub dan 3 orang tim Tabloid Motorplus melakukan perjalanan dari…
View On WordPress
0 notes
Text
TerasBiker.com – Halo sobat Biker sekalian, Setelah sukses di luncurkan oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) melalui ajang Jakarta Fair bulan Juli lalu, motor Sport Naked terbaru dari Suzuki yakni Suzuki GSX-S150 Touring Edition Ternyata makin di minati Sob, selain produkisinya yang dibatasi hanya 150 unit perbulannya, antusias para pecinta sport Naked Versi Touring tersebut pun kian hari makin bertambah. Karena memang motor tersebut telah dilengkapi beberapa aksesoris tambahan yang menunjang untuk kebutuhan touring, seperti halnya : windshield smoke+bracket black, hand guard color dan bracket Plus side bag tipe soft.
Nah..gimana buat Sobat TerasBiker yang udah terlanjur beli SX-S150 versi biasa atau bukan yang Toruing Edition ?? Tenang Sob, PT SIS tidak tinggal diam ternyata hehehe, Pihak Suzuki sendiri ternyata telah menangkap sinyal bahwa banyak pengguna GSX-S150 suka turing, So atas dasar itulah PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) kini mengeluarkan beberapa aksesori yang bisa di pasang pada GSX-S150 Sobat sekalian. Selain dapat menunjang kebutuhan turing dengan perjalan jauh, ternyata aksesoris ini juga bikin GSX-S150 sobat makin ganteng!!!
Kira-kira aksesoris apa aja sih yang bisa mendongkrak penampilan GSX-S150 jadi lebih ganteng ? Yuk ah kita bahas satu demi satu Sob 🙂
1. Windshield
Untuk melindungi rider dari terpaan angin langsung ke badan saat berkendara, Suzuki membuatkan windshield dengan ukuran tinggi 25 cm dengan ada 2 pilihan warna, clear dan smoke (gelap). Kedua windshield ini dijual lengkap dengan braketnya banderol hanya Rp 513 ribu untuk yang smoke dan Rp 621 ribu untuk yang clear.
2. Hand guard
Piranti safety hand guard ini berbahan plastik lengkap dengan tulisan GSX-S150 di bagian depannya, jadi ga perlu bikin cutting stiker lagi sob hehehe..Hand guard ini punya pegangan dari besi tebal di bagian belakang cover plastiknya, jadi lebih kuat. untuk harganya Rp 314 ribu.
3. Bracket dan Side Bag tipe Soft
Untuk menjawab persoalan bawa barang bawaan, Suzuki menyiapkan side bag soft lengkap dengan brakcketnya. Tiap tas mampu menampung beban 2,5 kg, artinya totalnya jadi 5 kg.
Pakai aksesori ini tentu rider enggak perlu repot lagi membawa tas gendong yang bikin cepat lelah. Harganya Rp 816 ribu.
4. Cover Radiator
Aksesori ini berguna untuk melindungi kisi-kisi radiator, karena rentan terkena pentalan benda-benda kecil yang beresiko merusak radiator. Harganya Rp 119 ribu saja.
5. USB Charger
Dengan Perangkat ini sobat ga usah pusing klo lagi turing tanpa harus repot berhenti untuk mengecas hp di kala urgent, nah pihak suzukui sudah siapkan charger portable yang arusnya diambil dari aki, Harganya Rp 236 ribu.
6. Tankpad
Tersedia juga tankpad dengan model yang stylish. Cover ini berguna untuk melindungi tangki dari goresan gesper atau impact benda-benda yang berpotensi merusak tangki. cukup bayar Rp 84 ribu sobat bisa pasang di tangki GSX-S150.
7. Fuel Cap Sticker
Masih di area tangki, Suzuki ternyata juga menyediakan fuel cap sticker biar lebih kece, fungsi lain untuk melindungi bagian atas tutup tangki dari baretan. Harganya Rp 62 ribu.
8. Alarm
Aksesori ini tentu untuk keamanan dari kemungkinan motor dicuri. “Alarm ini sudah ada fitur engine killer, motor akan mati ketika ada yang mengambil paksa, ada juga sensor getar sehingga akan menyala ketika motor kita digeser atau dipindah paksa. Dan dengan remote engine stop kita bisa mematikan motor dari jarak 80 meter,” jelas Yoyok panggilan akrabnya. Harganya Rp 690 ribu.
Dan yang terakhir, 9. Rim Decal
Aksesori terakhir adalah rim decal set, sticker kece yang dipasang di pinggiran pelek GSX-S150. Harganya lumayan ternyata hehehe Rp 143 ribu. 😛
Last buat semua aksesori yang telah Tebe jelasin diatas hanya bisa didapat di bengkel resmi Suzuki ya Sob, karena aksesori tersebut dijual sebagai Produk Suzuki Genuine Accessories (SGA). Jadi klo sobat emang mau pasang semua aksesori tersebut kira-kira harus siapin budget Rp. 3.598.000,- sesuai rincian dibawah ini :
Windshield clear : Rp 621 ribu
Windshield smoke : Rp 513 ribu
Cover radiator : Rp 119 ribu
Handguard : Rp 314 ribu
Alarm : Rp 690 ribu
USB Charger : Rp 236 ribu
Sidebag + braket : Rp 816 ribu
Tankpad : Rp 84 ribu
Fuel cap sticker : Rp 62 ribu
Rim decal : Rp 143 ribu
Semoga Berguna Sob… 🙂
Salam,
TerasBiker.com
Pasang Aksesori ini Sob, Biar si GSX-S150 makin Ganteng dan Siap Dibawa Turing!! TerasBiker.com - Halo sobat Biker sekalian, Setelah sukses di luncurkan oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) melalui ajang Jakarta Fair bulan Juli lalu, motor Sport Naked terbaru dari Suzuki yakni Suzuki GSX-S150 Touring Edition Ternyata
0 notes
Text
salam pertamax7.com, Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja
Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja 08 P7
Komunitas Suzuki GSX 150 Akan Berwisata ke Toraja sambil Kampanyekan Safety Riding
Komunitas Suzuki GSX 150
Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja 00 P7
Info resmi dari Makassar, 26 Januari 2018 – Setelah sukses menggelar Touring Wisata season pertama Agustus tahun lalu dengan rute Makassar, Bulukumba,Bantaeng, Bone dan kembali ke Makassar. Komunitas pengguna Suzuki GSX-150 bekerjasama Main Dealer Suzuki wilayah Sulawesi, PT Sinar Galesong Pratama (PT SGM) kembali menggelar event yang sama bertajuk Touring Wisata Suzuki GSX 150 season 2 dengan rute Makassar – Tana Toraja, melewati 12 Kabupaten dan total perjalanan sejauh kurang lebih 800 km.
Touring Wisata Suzuki GSX 150 season 2 ini melibatkan 100 orang peserta yang diikuti dua komunitas besar Suzuki, yakni GSX Club Indonesia (GCI) Regional Makassar dan Suzuki GSX Makassar Community (SGMC) Selain itu ada juga peserta di luar dari komunitas yang ikut perpartisipasi dalam event ini.
“Rencananya, peserta touring akan dilepas pada hari Jumat, 26 Januari 2018 di Halaman Parkir Galesong Group di Jalan AP Pettarani Makassar,”ujar Fredrik Tulaseket, penanggung jawab event ini.
Event akbar Suzuki yang akan berlangsung selama 3 hari (26 – 28 Januari 2018) ini selain bertujuan lebih memperkenalkan destinasi wisata Tana Toraja yang sudah mendunia tersebut, touring ini juga bertujuan memasyarakatkan cara berkendara yang aman dan nyaman (safety riding) ke masyarakat.
Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja 08 P7
Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja 00 P7
“Suzuki sangat peduli terhadap keamanan berkendara, apalagi jika dikaitkan dengan tingginya angka kecelakaan lalulintas,” sebut Fredrik.
Melalui event ini, komunitas pengguna Suzuki GSX 150 ikut membantu kepolisiaan agar tercipta keselamatan dan keamanan di jalan raya. “Safety riding ini program nasional. Karena itu kita ingin berperan didalamnya, paling tidak terhadap diri sendiri dulu, baru kemudian ke orang lain disekitar kita,” sebutnya.
Touring Wisata Suzuki GSX 150 season 2 ini juga akan di isi dengan berbagai games yang bertujuan lebih mengakrabkan sesama anggota komunitas Suzuki GSX 150.
Diakui Fredrik, kehadiran komunitas Suzuki GSX memberi kontribusi positif pada peningkatan penjualan motor Suzuki di wilayah Sulawesi. “Kami optimis melalui event ini akan meningkatkan brand image Suzuki yang memang sudah dikenal sebagai produsen motor berkualitas tinggi,” pungkas Fredrik,(sgm)
selamat dan sukses, semoga berguna. salam @ipanase
ARTIKEL INI BUKAN UNTUK BABE plus minus +- BABE.CO.ID / BABE.NEWS ! dan Sejenisnya
Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja salam pertamax7.com, Wisata Komunitas Suzuki GSX 150 Series ke Toraja Komunitas Suzuki GSX 150 Akan Berwisata ke Toraja sambil Kampanyekan Safety Riding
0 notes
Text
Suzuki GSX-S150 Pakai Key-Less Ignition System, Ini Jawaban Suzuki!
thegreenblog.net – Tujuh bulan yang lalu TGB memposting artikel terkait Suzuki GSX-S150 dengan key-less ignition system pertama di Indonesia yang unitnya berada di Kota Batam. (more…)
View On WordPress
#gsx s 150 vs cb150r#gsx s150 touring#harga suzuki gsx r 150#suzuki gsx s 150 top speed#suzuki gsx s150 harga#Suzuki GSX S150 indonesia#suzuki gsx s150 modifikasi#suzuki gsx s150 review
0 notes
Text
Suzuki GSX-S150 Touring Edition Buat yang Suka Bertualang
Suzuki GSX-S150 Touring Edition Buat yang Suka Bertualang
Kumparan Suzuki Indomobil Sales (SIS) divisi roda dua nampaknya tak mau kehilangan momentum ketika model GSX series mereka menuai respons positif dari pasar. Sebuah model petualang dari versi naked, GSX-S150, ditetaskan di sela-sela penyelenggaraan Jakarta Fair 2017.
Managing Director PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) Seiji Itayama mengatakan, GSX-S150 Touring Edition sengaja dilepas untuk…
View On WordPress
#GSX-S150#GSX-S150 Touring#Harga Suzuki GSX-S150 Touring Edition#Review Suzuki GSX-S150 Touring Edition#suzuki#Suzuki GSX-S150 Touring Edition#Test Ride Suzuki GSX-S150 Touring Edition
0 notes
Text
Ini harga OTR Suzuki GSX-S150 Touring Edition di Surabaya
motorrio.com – Kalau harga OTR Suzuki GSX-S150 Touring Edition di Jakarta 25 juta pas, maka di daerah lain pasti berbeda,tergantung dari besaran pajak yang ditetapkan masing-masing daerah. Bagaimana dengan Surabaya, berapakah harga OTR nya??
(more…)
View On WordPress
0 notes
Text
Produk eksklusif, Suzuki luncurkan GSX-S150 Touring Edition
Salma Nania Produk eksklusif, Suzuki luncurkan GSX-S150 Touring Edition Artikel Baru Nih Artikel Tentang Produk eksklusif, Suzuki luncurkan GSX-S150 Touring Edition Pencarian Artikel Tentang Berita Produk eksklusif, Suzuki luncurkan GSX-S150 Touring Edition Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : Produk eksklusif, Suzuki luncurkan GSX-S150 Touring Edition
Produk eksklusif, Suzuki luncurkan GSX-S150 Touring Edition. Selain itu, Suzuki juga meluncurkan pelumas mesin Suzuki Genuine Oil (SGO) untuk para penguna motor sportnya. Peluncuran kedua produk itu dilakukan di ajang Jakarta Fair 2017, JI-Expo, Kemayoran, Jakarta Utara, akhir pekan lalu. http://www.unikbaca.com
0 notes
Text
Review 450 KM Bersama Suzuki GSX S-150, TOP Dah !!!
Review 450 KM Bersama Suzuki GSX S-150, TOP Dah !!!
Assalamu’alaikum wa rochmatullohi wa barokatuh
Salam sejahtera buat kita semua, semoga kita semua selamat di perjalanan sampai ke tujuan
Sebelumnya motogokil ucapkan alhamdulillah, karena telah diberi kemudahan dan keselamatan oleh Allah subhanahu wa ta’ala, untuk mencoba suzuki gsx s-150. Juga motogokil ucapkan terima kasih atas kesempatan yang diberikan oleh pihak suzuki, sehingga motogokil…
View On WordPress
#akselerasi#bromo#center of gravity#frame#gsx s-150 taklukan tantangan#gsx s150#power#SIS#suzuki#tour de java
0 notes
Text
Suzuki Indonesi Resmi Rilis Suzuki GSX-S150 Touring Edition
Suzuki Indonesi Resmi Rilis Suzuki GSX-S150 Touring Edition
spesifikasiharga.net – Suzuki indonesia melakukan diversifikasi produk untuk Suzuki GSXS-150 … dimana varian lain dari nakedbike ini adalah versi touring dengan penambahan 4 aksesoris yang langsung di tempelin secara default di motor sport Suzuki GSX-S150 …
semua 4 aksesor ini dipasang untuk menguatkan kesan motor tourung pada motor ini sob … untuk diversifikasi produk cara ini memang cukup cakep…
View On WordPress
#150cc#DOHC#Harg Suzuki GSX-S150 Touring Editon#Harga Suzuki GSX-S150#Motor Sport#Motor Sport Suzuki#Nakedbike#Review Suzuki GSX-S150#Spesifikasi Suzuki GSX-S150 Touring Edition#Suzuki GSX-S150#Suzuki GSX-S150 Touring Edition
0 notes
Text
Suzuki Luncurkan GSX-S150 Touring Edition
Juwita Lala Suzuki Luncurkan GSX-S150 Touring Edition Baru Artikel Tentang Suzuki Luncurkan GSX-S150 Touring Edition Pencarian Artikel Tentang Berita Suzuki Luncurkan GSX-S150 Touring Edition Silahkan Cari Dalam Database Kami, Pada Kolom Pencarian Tersedia. Jika Tidak Menemukan Apa Yang Anda Cari, Kemungkinan Artikel Sudah Tidak Dalam Database Kami. Judul Informasi Artikel : Suzuki Luncurkan GSX-S150 Touring Edition PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) meluncurkan produk bertema khusus yaitu Suzuki GSX-S150 Touring Edition. http://www.unikbaca.com
0 notes