Tumgik
#Keamanan dan ketertiban
madurapost · 3 months
Text
Tingkatkan Pelayanan Polri, Peletakan Batu Pertama Mako Polres Pamekasan Dimulai
PAMEKASAN, MaduraPost – Irwasda Polda Jatim Kombes Pol Moffan Moedji Kawanti beserta rombongan Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim mengadakan kunjungan kerja ke Polres Pamekasan pada Rabu (3/7/2024). Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan peletakan batu pertama (groundbreaking) pembangunan Markas Komando (Mako) Polres Pamekasan yang berlokasi di Eks Polwil Madura, Jl. Raya Nyalaran, Kelurahan…
0 notes
humaspolressintang · 11 hours
Text
Polsek Sintang Kota Lakukan Patroli ke KPU, Bawaslu dan Gudang Logistik
Sintang – Sabtu, 21/9/24 pukul 11.00 Wib, telah dilaksanakan kegiatan patroli dan pengecekan keamanan di Kantor KPU, Bawaalu, dan Logistik KPU, Kecamatan Sintang, Kabupaten Sintang. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Praja Kapuas 2024 yang bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban dalam persiapan pemilu Kada. Kegiatan ini dipimpin oleh Iptu Karsa yang merupakan…
0 notes
lampung7com · 1 day
Text
Cipta Kondisi, Polres Lampung Tengah Tingkatkan Patroli Jelang Pilkada 2024
Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, jajaran Polres Lampung Tengah, Polda Lampung meningkatkan patroli keamanan di berbagai lokasi strategis, Kamis (19/9/24) malam. Langkah ini diambil untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat selama proses atau tahapan Pilkada 2024 berlangsung. Kapolres Lampung Tengah, AKBP Andik Purnomo Sigit, S.H., S.I.K., M.M melalui Kasi…
0 notes
rupmoker · 3 days
Text
Tumblr media
Penguatan Tugas Fungsi, Kepala Rupbasan Mojokerto Serap Ilmu Kadivpas Kemenkumham Jawa Timur
Penguatan Tugas Fungsi, Kepala Rupbasan Mojokerto Serap Ilmu Kadivpas Kemenkumham Jawa Timur Mojokerto - Dalam upaya meningkatkan kualitas pelaksanaan tugas dan fungsi pemasyarakatan, Rupbasan Kelas II Mojokerto Kanwil Kemenkumham Jawa Timur, Sudarso mengikuti kegiatan Penguatan Tugas dan Fungsi Pemasyarakatan yang diselenggarakan oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Timur via zoom meeting. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan Kemenkumham Jawa Timur, Heri Azhari, Rabu (18/09). Kegiatan yang berlangsung secara hybrid ini membahas berbagai isu terkini terkait pemasyarakatan, mulai dari penguatan keamanan dan ketertiban, pembinaan narapidana, hingga peningkatan pelayanan publik. Kepala Divisi Pemasyarakatan Kemenkumham Jawa Timur, Heri Azhari dalam arahannya menekankan pentingnya sinergi dan kerja sama seluruh jajaran pemasyarakatan dalam mewujudkan sistem pemasyarakatan yang modern dan humanis. "Arahan dari Bapak Kepala Divisi Pemasyarakatan Kemenkumham Jawa Timursangat bermanfaat bagi kami dalam menjalankan tugas sehari-hari. Kami akan terus berupaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan kepada warga binaan dan masyarakat."ujar Sudarso. Melalui kegiatan ini, diharapkan Rupbasan Kelas II Mojokerto Kanwil Kemenkumham Jawa Timur dapat semakin meningkatkan kinerja dan kualitas pelayanannya. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi ajang silaturahmi dan koordinasi antara Rupbasan Kelas II Mojokerto Kanwil Kemenkumham Jawa Timur dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Timur.
#KumhamPASTI #kemenkumhamRI #supratmanandiagtas #kemenkumhamjatim #kakanwilkemenkumhamjatim #heniyuwono #RupMokerPrima #WBKPasti #menpanrb #rupbasanmojokerto #jatimpastihebat @kemenkumhamri @Ditjenpas @kumhamjatim @sipp_menpan @anugerahasn_menpan @diary_kemenkumham @rbkunwas
1 note · View note
rupaska · 4 days
Text
Perketat Keamanan, Rutan Pasangkayu Rutin Kontrol Brandgang dan Cek Kebersihan
Tumblr media
Pasangkayu — Kebersihan dan keamanan merupakan faktor penting di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Pasangkayu Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat. Dalam upaya untuk memastikan kondisi yang bersih dan aman, petugas Rutan Pasangkayu rutin melaksanakan kontrol dan pengecekan fisik pada area brandgang.
Kegiatan kontrol dan pengecekan fisik brandgang ini bertujuan untuk memastikan bahwa area luar atau pertahanan pemisah tembak dengan area blok warga binaan Rutan Pasangkayu tetap dalam kondisi yang baik. Petugas Rutan Pasangkayu memeriksa kebersihan brandgang serta memastikan bahwa tidak ada gangguan keamanan yang dapat menimbulkan masalah.
Kegiatan ini dilakukan sebagai antisipasi gangguan keamanan dan ketertiban, sesuai arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan bahwa salah satu dari Tiga Kunci Pemasyarakatan Maju adalah deteksi dini. Diharapkan dengan adanya kontrol branggang secara rutin, Rutan Pasangkayu selalu dalam keadaan aman dan kondusif sehingga proses pembinaan bagi WBP dapat berjalan baik.
Kepala Rutan Pasangkayu, Tisep Oven Harry menyampaikan bahwa kegiatan tersebut dilakukan agar petugas dapat mengetahui kondisi dan situasi pada Area Branggang. Selain itu, belia juga berpesan dalam rangka deteksi dini gangguan keamanan dan ketertiban serta memastikan area branggang dalam keamanan aman dan baik sehingga diperoleh kondisi lingkungan yang aman dan bersih.
“Dengan dilaksanakan kontrol kebersihan dan keamanan area branggang ini akan dapat memupuk rasa tanggung jawab atas tugas sehingga dalam melaksanakan tugas dapat dilaksanakan sesuai aturan dan tidak sembarangan, selain itu kita bisa memastikan kondisi area branggang sehingga diperoleh kondisi aman dan kondusif,” ujar Tisep.
Kegiatan kontrol ini dilakukuan sebagai deteksi dini gangguan keamanan dan ketertiban di lingkungan Rutan Pasangkayu. Kegiatan kontrol ini dimulai dengan melakukan penyisiran area brandgang mulai dari area Pos 1 di ujung utara bangunan dilanjutkan ke Pos 2 dan seterusnya. Dalam kegiatan kontrol ini dilakukan pemeriksaan tembok kamar hunian, selokan aliran air, dan celah yang dapat dimanfaatkan untuk upaya pelarian serta gangguan keamanan dan ketertiban yang mungkin dapat terjadi.
Sementara itu, secara terpisah, Kakanwil Kemenkumham Sulbar, Marasidin mendukung  upaya yang dilakukan oleh jajaran Rutan Pasangkayu.
“Sehingga melalui Pelaksanaan kegiatan ini, diharapkan dapat memberi dampak terhadap peningkatan kinerja di jajaran Kanwil Kemenkumham Sulbar” tutup salah seorang Kakanwil unit wilayah di bawah kepemimpinan Menkumham, Yasonna itu
0 notes
kebumen24-com · 4 days
Text
Kedua Tim Pemenangan Kandidat Pilkada Deklarasi Zero Knalpot Brong di Kebumen
KEBUMEN, Kebumen24.com – Deklarasi Kebumen menuju zero knalpot brong digelar oleh Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kebumen dalam upaya mewujudkan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif guna terciptanya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang damai dan tenang. Deklarasi dilaksanakan, di Lapangan Uji Praktek SIM Satpas 1456 Polres Kebumen. pada Jumat, 6 September…
0 notes
Text
Menjelang Pilkada, Polda Bali Rutin Amankan Objek Vital Pemilu
  Bali – Polda Bali telah melaksanakan Operasi Kepolisian Mandiri Kewilayahan dengan Sandi Operasi Mantap Praja  Agung 2024 yang dilaksanakan dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban menjelang Pilkada 2024. Anggota yang terlibat operasi melaksanakan kegiatan pengamanan dan patroli dari pagi hingga malam hari guna menjaga keamanan dan menjamin kelancaran kegiatan Pilkada yang akan datang…
Tumblr media
View On WordPress
0 notes
samuderakepri · 5 days
Text
Polres Bintan Giatkan Pengamanan Selama Libur Panjang Akhir Pekan
Bintan, Kepri. SK.co.id – Mengantisipasi peningkatan aktivitas masyarakat selama libur panjang akhir pekan, Polres Bintan dan jajarannya meningkatkan pengamanan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Patroli intensif dilakukan pada malam hari di lokasi-lokasi rawan serta di tempat-tempat wisata pada siang hari.Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, S.I.K.,M.M. melalui Kasihumas…
0 notes
transpublikid · 7 days
Text
Tim Redaksi MSN Mengajak Rekan Jurnalis Jaga Kerukunan Jelang Pilkada Medan-Sumut Tahun 2024
Tim Redaksi MSN Mengajak Rekan Jurnalis Jaga Kerukunan Jelang Pilkada Medan-Sumut Tahun 2024
MEDAN – Hari yang agak mendung, suasana di setiap sudut Kota Medan tampak sedikit berbeda. Para kepling, tokoh masyarakat, OKP dan warga tampak berkumpul bersosialisasi sebanyak 10 hingga 50 orang untuk salah satu calon yang sudah dijagokan masing-masing pada konteks Pilkada 2024, di beberapa titik. Namun, hal tersebut dapat menimbulkan permasalahan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas)…
0 notes
edomedia · 8 days
Text
Kapolri Janji Akan Amankan Proses Transisi Pemerintahan dari Jokowi ke Prabowo
Jakarta, EDITOR.ID,- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyatakan kesiapan TNI-Polri untuk menghadapi berbagai tantangan bangsa yang semakin kompleks. Jenderal polisi bintang empat ini memastikan bahwa kedua institusi siap mengawal proses transisi pemerintahan dan menjamin keamanan serta ketertiban di seluruh wilayah Indonesia. “Kami siap mengawal proses transisi pemerintahan agar berjalan…
0 notes
rasiooid · 9 days
Text
Diterima Asmawa Tosepu, Pemkab Minahasa Belajar Pemerintahan hingga Ketertiban Umum ke Kabupaten Bogor
RASIOO.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor terus menjadi acuan bagi pemerintah tingkat II di Indonesia. Kali ini, Pemerintah Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara melakukan studi tiru di bidang pemerintahan, keamanan, dan ketertiban umum. Rombongan dari Minahasa yang dipimpin Sekretaris Daerah (Sekda), Lynda D. Watania, disambut langsung oleh Pj. Bupati Bogor, Asmawa Tosepu, di Ruang Serbaguna…
0 notes
humaspolressintang · 7 days
Text
Ciptakan Kamtibmas Kondusif Ops Mantap Praja Kapuas, Polsek Sintang Kota Patroli Malam
Sintang – Jumat, tanggal 13 September 2024 pukul 20.00 Wib, telah dilaksanakan kegiatan patroli dan pengecekan keamanan di Kantor KPU dan Bawaalu, Kecamatan Sintang, Kabupaten Sintang. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Praja Kapuas 2024 yang bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban dalam persiapan pemilu Kada. Kegiatan ini dipimpin oleh Iptu Karsa yang merupakan…
0 notes
lampung7com · 2 days
Text
Polres Pringsewu dan Polsek Jajaran Gencar Lakukan Patroli Malam untuk Tekan Angka Kriminalitas
Pringsewu – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Polres Pringsewu beserta jajaran Polsek intensif melaksanakan patroli malam di berbagai wilayah. Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah pencegahan sekaligus menekan angka tindak kriminalitas yang terjadi di wilayah hukum Polres Pringsewu. Kapolres Pringsewu, AKBP M. Yunnus Saputra, melalui Kasi Humas Iptu Priyono…
0 notes
rupmoker · 9 days
Text
Tumblr media
Kepala Rupbasan Mojokerto Hadiri Pergantian Dua Kepala UPT Pemasyarakatan Korwil Jember
Kepala Rupbasan Mojokerto Hadiri Pergantian Dua Kepala UPT Pemasyarakatan Korwil Jember
Bondowoso - Pucuk pimpinan dua Satker Pemasyarakatan pada Korwil Jember resmi berganti. Yaitu Kalapas Kelas IIB Bondowoso dan Kabapas Kelas II Jember.Tongkat komando dua UPT yang berganti tersebut yaitu Kalapas Bondowoso dari pejabat lama Dian Artanto kepada penggantinya Nunus Ananto. Sedangkan Kabapas Jember, dari Basuki Raharjo diserahkan kepada pejabat baru Johan Ary Sadewa.(12/09)
Kegiatan Sertijab dipimpin oleh Kadiv Yankum dan HAM Dulyono di aula lapas. Hadir Kadiv Pemasyarakatan Heri Azhari dan forkopimda setempat termasuk Kepala Rupbasan Kelas II Mojokerto Kanwil Kemenkumham Jawa Timur, Sudarso. Assisten III Pemda Bondowoso Hari Cahyono dalam sambutannya menyampaikan bahwa sinergi telah terjalin cukup baik antara Lapas Bondowoso dengan pemerintah daerah. "Dan ini memberikan dampak positif sehingga tercipta suasana keamanan dan ketertiban," ujarnya.
Kepada pejabat lama, dia mengucapkan terimakasih dan semoga sukses di tempat baru. Sedangkan kepada pejabat baru Hari mengucapkan selamat datang. "Kami semua antusias, semoga Lapas Bondowoso yang sudah baik ini semakin lebih baik dan berkembang. Kami tunggu kerjasama selanjutnya. Kami siap mendukung yang tujuannya peningkatan pembinaan WBP," harapnya.
Sementara itu, Kadivyankum, menyampaikan apresiasi kepada Dian Artanto dan Basuki Raharjo atas dedikasinya selama memimpin Lapas Bondowoso dan Bapas Jember. "Terimakasih atas dedikasinya, sehingga di kedua UPT ini tercipta keamanan dan ketertiban," ujarnya.
Kepada Nunus Ananto dan Johan Ary, Kadivyankum mengucapkan selamat atas jabatan yang hari ini resmi diemban keduanya sebagai pucuk pimpinan di Lapas dan Bapas. Dia berpesan agar pejabat baru untuk terus berinovasi dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat."Semoga pisah sambut ini tidak memisahkan kita, tapi justru sebaliknya, semakin mempersatukan kita dalam rasa kerinduan meski saling terpisah," tutupnya.
#KumhamPASTI #kemenkumhamRI #supratmanandiagtas #kemenkumhamjatim #kakanwilkemenkumhamjatim #heniyuwono #RupMokerPrima #WBKPasti #menpanrb #rupbasanmojokerto #jatimpastihebat @kemenkumhamri @Ditjenpas @kumhamjatim @sipp_menpan @anugerahasn_menpan @diary_kemenkumham @rbkunwas
1 note · View note
rupaska · 4 days
Text
Tanamkan Sikap Disiplin, Rutan Pasangkayu Giatkan Apel Pagi Tahanan Pendamping (Tamping) Setiap Harinya
Tumblr media
Pasangkayu - Untuk menanamkan sikap disiplin dan meningkatkan rasa tanggung jawab di kalangan Tahanan Pendamping (Tamping), Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Pasangkayu Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat menggiatkan pelaksanaan apel pagi setiap harinya. Program ini menjadi salah satu upaya Rutan Pasangkayu dalam membentuk karakter dan sikap disiplin di antara para Tamping, yang berperan penting dalam mendukung kegiatan operasional sehari-hari di dalam Rutan.
Kepala Rutan Pasangkayu, Tisep Oven Harry menekankan pentingnya disiplin sebagai fondasi dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab, baik bagi petugas maupun warga binaan yang berperan sebagai Tamping. Beliau juga berharap melalui program ini, dapat terus mengembangkan sikap disiplin dan menjadi teladan bagi warga binaan lainnya.
"Apel pagi ini adalah bagian dari program pembinaan untuk menumbuhkan sikap disiplin dan kesiapan dalam melaksanakan tugas bagi para Tamping. Disiplin adalah kunci keberhasilan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Rutan," ungkap Tisep.
Apel pagi dilakukan setiap hari sebelum para Tamping menjalankan tugas mereka. Dalam apel ini, mereka menerima pengarahan dari petugas tentang tugas yang akan dilaksanakan, serta diingatkan untuk selalu menjaga sikap profesional dan patuh terhadap aturan yang berlaku di Rutan.
Dengan konsistensi dalam pelaksanaan apel pagi, Rutan Pasangkayu berharap dapat terus meningkatkan kualitas disiplin dan tanggung jawab di antara para Tamping. Ini diharapkan dapat berkontribusi dalam menciptakan lingkungan Rutan yang aman, tertib, dan mendukung proses pembinaan bagi seluruh warga binaan.
Kegiatan seperti apel pagi ini menjadi bagian integral dalam upaya Rutan Pasangkayu untuk meningkatkan kualitas pembinaan dan rehabilitasi bagi para WBP. Diharapkan, melalui kegiatan ini, para WBP dapat terus berkomitmen dalam proses pembinaan diri menuju perubahan positif.
0 notes
spnmaluku · 11 days
Text
Tumblr media Tumblr media Tumblr media Tumblr media
UPACARA  PENUTUPAN DASBHARA SISWA DIKTUKBA POLRI GEL. II TA. 2024
Sekolah Polisi Negara Polda Maluku Melaksanakan Kegiatan Upacara Penutupan Dasbhara yang di Pimpin Oleh Ka SPN Polda Maluku Kombes Pol Romi Agusriansyah, S.I.K.
Kegiatan Upacara Penutupan Dasbhara yang dilaksanakan oleh SPN Polda Maluku, merupakan rangkaian penutupan kegiatan siswa yang melaksanakan Dasar Kebhayangkaraan, diharapkan para siswa Diktukba Polri Gel. II T.A. 2024 ini dapat menjadi teladan bagi masyarakat, menjaga keamanan dan ketertiban dengan sepenuh hati, serta membangun hubungan yang baik dengan masyarakat.
1 note · View note