Tumgik
inyi · 8 years
Video
“Jika aku bisa membungkus rasa, akan kusertakan dengan air mata. Agar beberapa pasang mata tau, aku tak hidup penuh tawa” This is what I wrote, about four years ago, and this guy turn it into something “touching” with his magical voice. Hey @aji_dirgantara, the world should listen to your voice 😇
1 note · View note
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
"Setia adalah pekerjaan yang baik" kata Aan Mansyur . Benar . Seperti membalik kertas yang halamannya itu-itu saja. Meski hanya ujung jari saja yang bekerja, tapi itu adalah usaha. Sampai halaman itu berakhir, kamu tetap membacanya meski goresannya sama . Seperti menghargai usaha kecil yang tak berujung. Kamu telah setia menghargai usaha. Maka orang di sisimu, tak akan sendu karena kamu bekerja untuk setia.
0 notes
inyi · 8 years
Video
luangkan waktumu sejenak saja untuk apa saja yang kamu suka . tapi kali ini luangkan waktumu untuk berkunjung ke @ruangproduction di sana ada cerita tentang mereka @bayubeha dan @tiekapratamaa . dan jangan lupa luangkan waktumu untuk berkunjung juga ke stellernya @ruangproduction follow, like and share . karena akan banyak cerita kita yang lain di sana . bisa jadi itu adalah cerita kita-nya-kamu atau cerita kita-nya-aku atau cerita-kita-nya-kita ? (at Jakarta, Indonesia)
0 notes
inyi · 8 years
Video
terlalu banyak kata, kadang bisa membuat orang luka terlalu banyak diam, kadang bisa membuat orang tak dianggap . terlalu banyak doa, menguatkan terlalu banyak syukur, melegakan . terlalu banyak pikir, menyesatkan terlalu banyak singgung, meresahkan . terlalu banyak membaca, sudah terasa keliling dunia terlalu banyak mendengarkan, sudah mampu masuk ke relung jiwa . ternyata kadang ‘terlalu banyak’ bisa mengindahkan, namun bisa menjerumuskan . semoga kita pandai memanfaatkan ‘terlalu banyak’ dengan baik . ada cerita baru di @ruangproduction silahkan untuk berikan terlalu banyak like di sana . musik di video ini dibuat oleh @gaardemi intro lagu ciptaannya sendiri semoga lagunya bisa segera kita dengarkan
0 notes
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
Satu Kopi, Kita Satu? Kita itu semu yang terbelenggu dalam satu rasa, meski tak saling bicara. (at Lalito Coffe And Tea)
0 notes
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
Aku hanya ingin merasakan tanah ini sejenak, meski udara tak membuatku lelah. (at Yogyakarta)
0 notes
inyi · 8 years
Video
sudahlah rindu pergi jauh terus hindari rasa yang membuatmu siksa sudahlah langkah pergi ke tempat yang berbeda tempat bisa melepaskan rasa yang membuatmu tak indah selamat pagi para pelangkah 💛 (at Yogyakarta)
0 notes
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
Hati-hati langkahmu mengenai daun yang jatuh. Lebih baik jika langkahmu mengenai hati yang jatuh 💋 jatuh hati - raisa 🎧 (at Yogyakarta)
0 notes
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
Meski ada kamu di halaman dua puluh satu, bukan berarti kamu berarti sepanjang kisah. Tapi terimakasih telah ada mengisi satu waktu, yang membuat rindu datang menciptakan resah.
0 notes
inyi · 8 years
Video
Memastikan langkah. Aku melangkah Untuk tahu apa yang menunggu di ujung jalan Aku harus lari dengan bersandiwara bahwa aku mengejar kereta bukan menghindarinya Aku berbalik karna aku tau Langkah bukan soal mencari Tapi kemana akan pulang
0 notes
inyi · 8 years
Video
Her first single. I love her voice. And how she did with the music. This song is about, A girl seeing a boy looks so lonely at the coffee shop Full song will be uploaded soon! Thanks to @lalitocoffeebar for the awesome atmosfer in here, and also for the lalito's barista @rizkyakbarh with his lonely eyes speak in frame
0 notes
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
Pardon my pose, if you see me and my skin get burn, this is why! I forgot to protect my body from the sunlight 😄😱
0 notes
inyi · 8 years
Photo
Tumblr media
I love love love love love this! We have to fall in love as much as we can! Thank god for Your love, and this beautiful earth. 😍 (at Pamutusan Island)
0 notes
inyi · 8 years
Video
terlalu banyak kata, kadang bisa membuat orang luka terlalu banyak diam, kadang bisa membuat orang tak dianggap . terlalu banyak doa, menguatkan terlalu banyak syukur, melegakan . terlalu banyak pikir, menyesatkan terlalu banyak singgung, meresahkan . terlalu banyak membaca, sudah terasa keliling dunia terlalu banyak mendengarkan, sudah mampu masuk ke relung jiwa . ternyata kadang ‘terlalu banyak’ bisa mengindahkan, namun bisa menjerumuskan . semoga kita pandai memanfaatkan ‘terlalu banyak’ dengan baik . ada cerita baru di @ruangproduction silahkan untuk berikan terlalu banyak like di sana . musik di video ini dibuat oleh @gaardemi intro lagu ciptaannya sendiri semoga lagunya bisa segera kita dengarkan
0 notes
inyi · 8 years
Video
"Cerita perdebatan seorang anak perempuan dan ibunya, membahas tentang kemauan dan keyakinan keras untuk menggapai mimpi." Kami bersemangat mendapatkan kabar bahwa film kedua garapan @ruangproduction “Melangkah” berhasil menjadi finalis Plaza Indonesia Film Festival (PIFF) 2016. Festival ini menjadikan kalian jurinya! Caranya dengan kontribusi “comment” yang teman-teman berikan di film ini. Film Pendek ini dapat teman-teman tonton di youtube channel Plaza Indonesia, dan jika teman-teman berkenan, mohon berikan “COMMENT” kalian untuk film kami yaa dan jangan lupa like, serta bantu share kepada para penikmat cerita. LINK DI BIO :) Thanks to : @privatofficial and @saudagarkopi Dan terimakasih atas doa dan dukungan teman-teman semua! p.s : honestly, we hope that there will be good comments from you guys! hehe :p #PIFF #PlazaIndonesia #XXIPlazaIndonesia #ShortMovie #Melangkah #RuangProduction #momanddaughter 
0 notes
inyi · 8 years
Video
Akhir yang tak pernah terbayangkan. Film pertama garapan @ruangproduction “Tekad Apak” berhasil menjadi 2 nominasi dari tiga kategori, Best Director dan Best Video di Go-Video Competition 2016. Sesuatu yang harus dikenang! Suasana senja sejak ide cerita muncul, perasaan dari persiapan hingga saat shooting yang tak terduga bersama semua crew dan cast, hingga pikiran post produksi yang tak usai-usai. Kemudian, Tekad Apak mendapatkan sambutan yang luar biasa oleh penonton dan para sahabat. Perasaan deg-degan ketika pengumuman film Tekad Apak masuk 20 besar dari 600 lebih video yang masuk. Hingga dikirimi undangan malam award untuk penerima nominasi! Dan pada malam kemarin (11 Mei 2016), berjalan menyusuri red carpet pertama untuk karya yang telah dihasilkan “Tekad Apak”, yang sesungguhnya tak jauh dari “Tekad Kami” untuk berjalan menyusuri mimpi. Terimakasih untuk semua yang telah menghargai, ikut mendoakan, dan ikut berbangga. Semoga langkah awal ini takkan kita lupakan, ketika nanti berjalan untuk keseratus kalinya menyusuri mimpi. And for all the crews! Thanks for everything you’ve done! Ini karya kita bersama, yang nanti semoga tak luput dari telinga para cucu kita! Tekad Apak All Crew @heruashari @inyil @js_khairen @aji_dirgantara @fadillahneysa Michael Jundeo @rogustoekel Dizar Febrisista @rajasantara @titiesgalih Uwan Gampo Rizki Nugroho @januaret Song : Jason mraz – a world with you (listen the song, and you’ll feel the same!) #tekadapak #ruangproduction #gojek #govideoaward #shortmovie #awardingnight #redcarpet
0 notes
inyi · 10 years
Video
FOLLOW @ruangproduction "Matahari enggan menyapa. Aku memulai perjalananku dengan membawa payung bertangkai emas, kulihat gadis di seberang sana memunggungiku. Akankah aku mampu menghangatkan tangannya di cuaca yang seperti ini? Akan kucari tau jawabannya" So, we would like to invite you to attend our wedding day on November 16th, 2014 at UPI Convention Center Padang Fhani Alhakki + Puti Annisa Utari #invitationwedding #invitation #wedding #love #couple #weddingcinema #weddingclip #teaser #cinematography #RP #RuangProduction #weddingminang #weddingsumbar #weddingsumaterabarat #weddingindonesia #padang (at follow @ruangproduction for discount!)
0 notes